Keunggulan Suzuki Titan. Dengan tampilan yang teramat racy,membuat saya jatuh hati pada si Titan, dibandingkan dengan produk dari pabrikan lain, saya menilai Suzuki Smash Titan mempunyai model desain paling oke. Saat itu di tahun 2010, sekitar bulan Agustus, tanggal 6, kupinang si Titan dengan maskawain ‘cash tempo’. Well, setelah bersama lebih dari 4 tahun, dan pencapaian 23.611 kilometer, jadi saya sedikit banyak bisa merasakan yang ada pada sosok “si Gesit Irit” suzuki Smash Titan.
Saya rasa itu saja yang saya tuliskan tentang Suzuki Smash Titan 2010. Dan berikut fofo-foto dari berbagai sisi Suzuki Smash Titan 2010 warna Merah-Hitam :…..
.
Suzuki Titan Tawarkan Empat Keunggulan
Titan Tawarkan Empat KeunggulanJAKARTA.- Suzuki Titan yang dijadwalkan akan dilaunching malam ini (25/5) di Hall Rama Shinta, Dunia Fantasi, Ancol Jakarta Utara, akan mengemban tugas mulia yang berat guna mengembalikan kejayaan motor Suzuki di pasar otomotif roda dua Indonesia. Hadir di kelas low underbone 4 tak, Titan menawarkan berbagai keunggulan untuk mengembalikan kekuatan Suzuki. Karena itu, out put tenaga yang dihasilkan dari mesin Titan menjadi lebih baik dari Smash. Hadir di kelas low underbone 4 tak, Titan menawarkan berbagai keunggulan untuk mengembalikan kekuatan Suzuki. Karena itu, out put tenaga yang dihasilkan dari mesin Titan menjadi lebih baik dari Smash. .
Kelebihan Sepeda Motor Suzuki yang Membunuh Bengkel
Begitulah citra motor Suzuki di keluarga besar saya yang masih menyebut semua motor dengan panggilan sayang “Honda”. Tapi, kayaknya, begitu pula citra motor Suzuki di masyarakat pada umumnya.
Tidak heran kalau hanya ada satu dealer motor Suzuki di kota saya, terkepung tujuh dealer Honda dan empat Yamaha. Mesin motor Suzuki, asal tidak dimodifikasi, susah banget rusaknya. Cerita mengenai kebandelan mesin motor Suzuki juga saya peroleh dari Pak Deni, satu dari segelintir pelanggan setia bengkel kami. .
kekurangan suzuki titan
Smash Titan 115 atau sering disebut Suzuki Titan saja adalah salah satu motor bebek murah kelas 110cc-115cc yang memiliki spesifikasi cukup oke, tetapi entah mengapa penjualan sepeda motor ini kalah dari para pesaingnya semisal Yamaha Vega ZR dan juga Honda Revo. Apa yang menjadi alasan Suzuki Titan ini kurang diminati? hmm entahlah yang pasti menurut pandangan penulis pribadi, sebenarnya Suzuki Titan adalah motor bebek 115cc terbaik di kelasnya 😉 Baca lebih lanjut → .
Pilih Mana: Honda Revo FI dan Suzuki Titan? – Selera.id
Honda Revo FIMotor honda revo FI merupakan jenis sepeda motor bebek yg diproduksi oleh Honda Motor, motor honda ini mulai diproduksi di tahun 2007. Desain Honda Revo FIDesain New Honda Revo FI tampak lebih gagah dibanding Honda Revo generasi sebelumnya. Motor bebek honda revo fi ini mempunyai desain yang lebih dinamis dari versi sebelumnya selain itu juga motor honda revo fi yang terbaru lebih gesit dan lincah untuk bermanuver.
Berikut ini adalah harga motor Honda Revo FI per Oktober 2019Varian Honda Revo FI Harga Honda New Revo FI CW Rp 14.550.000,- Honda New Revo FI Fit Rp 12.950.000,- Honda New Revo FI SW Rp 13.650.000,-Suzuki TitanSepeda Motor Smash Titan yaitu salah satu produk sepeda motor jenis transmisi gigi yang diproduksi oleh Perusahaan Suzuki dengan tingkat spesifikasi dan kualitas yang ditawarkannya sudah cukup baik untuk dipakai oleh para konsumen. Berikut ini adalah harga motor Suzuki Titan per Oktober 2019Varian Suzuki Titan Harga Suzuki Smash Titan 115 Rp 11.350.000,- Suzuki Smash Titan 115 R Rp 11.900.000,- Suzuki Smash Titan 115 SR Rp 12.975.000,-Pilih Mana: Honda Revo FI dan Suzuki Titan? .
Suzuki Smash Motor Yang Nggak Masuk Akal, Edisi Kelemahan
Kelemahan dan Kelebihan Suzuki Smash Hay para HOMOSEK alias Hobi Motor Seken! Taukah mas bro sekalian bahwa ada yang tidak masuk akal dari Suzuki Smash? Saran James Bons kalau beli rondo motor bila uang and cekak, belilah yang beginian, dijamin murah dan puas! Kelemahan dan Kelebihan Suzuki SmashKelemahan Suzuki SmashYup mas bro, kita bahas kelemahan atau Penyakit Suzuki Smash ini dari berbagai sisis. Kelebihan Suzuki SmashBeberapa kelebihan Suzuki Smash patut di apresiasi mas bro. .
Suzuki Titan, Murah Bukan Murahan
Artinya Suzuki Titan yang nantinya bakal menjadi pengganti Suzuki Smash ini akan bersaing dengan dua tipe dan sebagai modal harus memiliki banyak keunggulan. Kabarnya Suzuki Titan bakal dilego Rp 10,8 juta untuk tipe jari-jari, sedang yang hendak tampil lebih sporty bisa memilih varian dengan pelek racing. Mesin baru yang dipakai Suzuki Titan ini mengusung isi silinder 113cc.
Suzuki Titan hadir dengan desain yang lebih futuristik. Dan urusan kemudahan dan kenyamanan berkendara, OTOMOTIFNET.com sudah membuktikannya saat menjajal Suzuki Titan untuk pertama kalinya di Yogyakarta.
.
Suzuki Titan 115 Tiada Tanding
Liputan6.com, Jakarta: PT Suzuki Indomobil Sales mengeluarkan produk andalan terbaru bernama Suzuki Titan 115. Malam peluncuran Suzuki Titan 115 digelar meriah di gedung Rama Sinta, Dunia Fantasi Ancol, Jakarta.
Suzuki Titan 115 mengusung mesin generasi terbaru SOHC 4-tak 115 cc yang tidak bising, minim getaran, tarikan mantab, dan bertenaga. Melanjutkan rangkaian kegiatan peluncuran Suzuki Titan 115, perusahaan itu juga akan menggelar "Suzuki Jelajah Negeri 2010" yang telah menjadi agenda rutin sejak 4 tahun terakhir. Tim pembalap Suzuki akan mengelilingi 572 kota dan melintasi tujuh pulau di Indonesia selama 50 hari, untuk membuktikan performa Suzuki Titan 115 yang tiada tanding. .