Persamaan Kiprok Beat Karbu. GridOto.com Pengguna Honda BeAT yang mengalami kerusakan kiprok wajib teliti saat beli kiprok baru untuk pengganti. Pasalnya Honda BeAT ada tipe karbu dan tipe injeksi, maka kiprok keduanya juga berbeda.
Kiprok Honda BeAT karburator punya kode part 31600KVBN51. Baca Juga: Catat Ini Penyebab Sepele yang Bikin Karet Lis Helm Mudah RusakSementara kiprok Honda BeAT injeksi kode partnya 31600K25931. Kiprok Honda BeAT karbu harganya Rp 111 ribu sementara untuk tipe injeksi Rp 346 ribu. .
Substitusi Kiprok Vario Bisa Pakai Punya Mio, Bro!
Sayang pada saat kiprok Vario rusak, peranti ini lumayan jarang ditemukan di toko suku cadang. ”Kebetulan kiprok Vario dan Mio semua sama baik dari segi kaki-kaki maupun konektor. Lantas untuk memasang kiprok Mio ke Vario, kata Fajar cukup mudah.
Karena arus out put kiprok Mio lebih besar dibanding milik Vario, itu bisa dilihat dari ampere aki yang digunakan oleh kedua skubek itu. “Kiprok Vario bisa juga pakai dari Jupiter MX 135LC kok,” buka Awenk.
.
Macam macam kiprok dan persamannya
Arus yang bersumber dari spull ,dalam hal ini adalah spull lampu , arus dari spull mengalir menuju kiprok ,di dalam kiprok di atur sehingga dapat mengalir stabil menuju lampu utama motor. Berikut ini persamaan kiprok yang di pakai untuk kendaraan bermotor dan bisa saling tukar :Kiprok honda__honda Supra , grand , Supra fit , glpro neotech, Supra fit new__honda Tiger lama , Megapro__honda Revo, absolute Revo, Vario, beat__honda karisma, Honda Supra 125.
__honda Supra x 125 helm in fi , new Supra x 125 fi, Blade 125 fi. Kiprok Yamaha__yamaha Mio , Nouvo, Jupiter, Jupiter z, jupiterz new, Vega ,Vega r new, Jupiter MX, Vega ZR, Vega ZR new__yamaha Mio j, mio soul GT fi, x ride fi ,Xeon rc fi__ Yamaha nmax / xabre/ MX 150 /MX king. Kiprok Kawasaki__Kawasaki Blitz , athlette, Joy , zx 12yUntuk beberapa jenis kiprok juga dapat saling tukar walaupun beda pabrikan antara lain :Honda beat, Vario, Revo,Revo absolute, Yamaha Mio, Nouvo, Jupiter, Jupiter z, Jupiter z new, Vega ZR ,new Vega ZR , Jupiter MX, Vega , Vega r new, Suzuki smash, Shogun 125, Arashi, rx cool , SkyDrive, skywave. .
Persamaan dan pungsi Kiprok,regulator motor Honda,yamaha
Pungsi kiprok adalah untuk menjaga dan mengatur arus listrik agar stabil, juga untuk menyalurkan tegahan arus bolak-balik pada system model motor DC semantara pada system motor ac adalah penyearah dari sumber arus. Secara ringkas peran kiprok lebih sederhananya dapat didepniskan sebagai perubah dan penahan jenis tegangan pada sistem kelistrikan ada motorJika terpaksa dan stok tidak ada, maka tidak ada salahnya kiprok ini digunakan walau jenis motor dan mereknya berbeda , kiprok yg bisa saling tukar adallah .
Substitusi kiprok/Regulator#kiprok motor#m69 chanel
Seiken menghadirkan minyak rem dan oli gardan ekonomis. Salah satu kelaikan sistem pengereman motor bisa dilihat dari kondisi minyak rem.
Minyak rem Seiken kemasan 50 ml bisa dimanfaatkan untuk top up. Seiken merilis oli gardan 10W-30.Sistem pengereman menjadi salah satu sektor penting di sepeda motor. Oleh karena itu, setiap pemilik wajib memerhatikan kelaiakannya, baik fungsi maupun volume dari si minyak rem. .
Kiprok Honda Beat Karbu Rusak Motor Jadi Brebet
Seiken menghadirkan minyak rem dan oli gardan ekonomis. Salah satu kelaikan sistem pengereman motor bisa dilihat dari kondisi minyak rem. Minyak rem Seiken kemasan 50 ml bisa dimanfaatkan untuk top up. Seiken merilis oli gardan 10W-30.Sistem pengereman menjadi salah satu sektor penting di sepeda motor. Oleh karena itu, setiap pemilik wajib memerhatikan kelaiakannya, baik fungsi maupun volume dari si minyak rem. .
Ternyata Ini, Perbedaan Kiprok Yamaha, Honda, Suzuki dan
Mengetahui Perbedaan Kiprok Yamaha, Honda, Suzuki dan Kawasakimomotor.id - Perlu kita ketahui kendaran bermotor membutuhkan listrik agar semua fungsi di kendaraan berjalan dengan maksimal, dalam mengalirkan listrik dibutuhkan komponen atau alat agar arus tersebut dapat stabil, salah satunya kiprok. Kiprok atau bisa disebut juga regulator memiliki peran untuk menstabilkan arus listrik dari spul ke aki motor. Arus yang berhasil disimpan di aki motor ini akan digunakan untuk keperluan sepeda motor, seperi klakson, lampu motor, elektrik starter, speedo motor dan hal lain yang membutuhkan arus listrik. Setiap merk motor memiliki kiprok yang berbeda-beda sesuai dengan manufaktur yang membuat motor tersebut, namun walaupun kiprok berbeda masih dapat digunakan apabila kita tahu cara memasangnya dan fungsi dari tiap pin kiprok tersebut.
Oleh karena itu penting untuk kita mengetahui tentang perbedaan kiprok dari sepeda motor yang sering beredar dijlanan, berikut penjelasan secara singkat terkait perbedaan kiprok motor Yamaha, Honda, Suzuki dan Kawasaki. .
Perbedaan dan persamaan jalur kiprok honda dan yamaha
Seiken menghadirkan minyak rem dan oli gardan ekonomis. Salah satu kelaikan sistem pengereman motor bisa dilihat dari kondisi minyak rem. Minyak rem Seiken kemasan 50 ml bisa dimanfaatkan untuk top up.
Seiken merilis oli gardan 10W-30.Sistem pengereman menjadi salah satu sektor penting di sepeda motor. Oleh karena itu, setiap pemilik wajib memerhatikan kelaiakannya, baik fungsi maupun volume dari si minyak rem. .
Kiprok Kharisma : 4 Kabel Dan Persamaannya
Kiprok Kharisma - Kiprok Kharisma menjadi penting untuk di ketahui agar dapat lakukan berbagai modifikasi. Kabel Warna HijauKabel warna hitam pada soket kiprok Kharisma memberi tanda sebagai terminal kabel massa atau ground. Kabel Warna PutihSementara kabel warna putih pada soket kiprok Kharisma memberi tanda sebagai jaringan yang masuk ke spull pengapian.
Kabel Warna MerahDisamping itu pada soket kiprok Kharisma ada kabel warna merah yang digunakan sebagai jalur kabel yang masuk ke tegangan sumber atau baterai 12 volt..4. Diatas ialah pembahasan berkaitan jalur kiprok Kharisma serta persamaan kiprok kharisma.
.