Knalpot Vixion Old Racing. Ukuran inlet knalpot berbeda-beda sehingga penting untuk mengetahui perbedaan knalpot inlet 38 dan 50 agar tidak salah membeli. Modifikasi knalpot merupakan salah satu modifikasi favorit para penggemar motor, terutama untuk knalpot racing.
Nah, saat memilih knalpot racing yang akan dipasang pada modifikasi motor, Anda wajib memperhatikan diameter knalpot. Inlet KnalpotUmumnya ukuran lubang inlet knalpot yang ada di pasaran berukuran 38mm dan 50mm. Oleh karena itu, pastikan pemilihan inlet knalpot Anda sudah sesuai dengan kebutuhan. .
Ganti Knalpot Racing di Motor Injeksi, Bagaimana Pengaruhnya
Beda Knalpot Standar dan Aftermarket Untuk Motor InjeksiPada knalpot standar bawaan pabrik, umumnya dilengkapi dengan filter sehingga suaranya terdengar adem dan halus. Pengaruh Knalpot Racing Terhadap Konsumsi Bahan Bakar di Motor InjeksiSebagus apapun knalpot racing pada motor tetap ada efek samping jika saluran bahan bakar masih standar pabrikan belum diubah.
Motor injeksi yang ganti knalpot racing biasanya muncul gejala nembak-nembak karena campuran bensin dan udara tidak ideal. Menjaga Efisiensi BBM di Motor Injeksi Setelah Pasang Knalpot RacingHal yang membuat tampak boros setelah anda mengganti knalpot standar dengan knalpot racing di motor injeksi adalah cara atau teknik berkendara yang agresif. Untung Rugi Pasang Knalpot Racing di Motor InjeksiPemasangan knalpot free flow untuk motor standar atau harian masih menjadi perdebatan.
.
Suara Knalpot Motor Mendadak Berubah, Coba Cek Dulu Bagian Ini
Gridoto.com - Jika suara knalpot motor mendadak berubah, jangan panik! Menurut Ahmad Rifai alias Ceper, mekanik sekaligus owner bengkel Ceper Matic Speed, ada hal utama yang jadi penyebab suara knalpot motor mendadak berubah. "Paling sering suara knalpot motor berubah itu karena terjadi kebocoran pada knalpot," ucap Ceper yang bengkelnya di Jl.
Otomotifnet.com Ilustrasi paking knalpot motor dioles lem gasket tahan panas"Kalau suaranya berubah setelah proses bongkar pasang, biasanya kebocoran knalpot berasal dari area paking knalpot," yakin Ceper. Sebaiknya paking knalpot diganti baru saja saat pembongkaran," wantinya. .