/photo/2019/03/25/4216693619.jpg)
Modif Suzuki Nex 1. GridOto.com - Bicara soal modifikasi motor matik, mungkin lebih didominasi oleh NMAX, Aerox atau Vario. Namun yang satu ini cukup mencuri perhatian karena menggunakan basis Suzuki Nex II dan memakai konsep yang enggak umum.
Skutik Suzuki ini dimodifikasi dengan konsep motard atau supermoto, jarang banget kan modifikasi matik seperti ini!!! Baca Juga: Tampil Galak, Skutik Nex II Bisa Lho Pilih Tema Adventure“Kami mencoba menyuguhkan sebuah konsep yang berbeda dari umumnya sebuah skutik 115 cc,” buka Banggas Pardede, Manager Marketing 2W PT. Fajrin / OTOMOTIF Perangkat pengereman di-upgrade menggunakan KTC Racing“Menguatkan konsep supermoto, sokbreker depan orisinal diganti upside down agar tampak lebih kekar,” ungkap pria yang bernama lengkap Arief Billy. .
Modif Kencang Suzuki Nex Matic FFA

Ubahan modif kencang Suzuki Nex Matic FFA dengan menjaga suhu mesin, sistem pendingin mesin yang aslinya andalkan udara, direkayasa jadi pakai radiator. Trus untuk radiatornya, comot kepunyaan Honda Vario 110 lama yang dikustom lagi jadi lebih sempit. Di bagian penerus tenaga ke roda belakang, Mbe mencangkokkan puli set kepunyaan Honda BeAT kecuali V-belt-nya.
Karena, V-belt kepunyaan Nex lebih tebal bahannya. Diameter as puli depan kepunyaan BeAT hanya 14 mm, sedangkan Nex 16 mm.
.
Biar Paling Murah, Suzuki Nex FI Punya Teknologi Ini Di Mesinnya
/photo/gridoto/2017/12/05/2936560156.jpg)
Periksa kembali dan lengkapi data dirimu. Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.
.
modif suzuki nex 1 warna biru hitam|TikTok Search

Membalas @beatbluew dia tertawa karna kita berbeda, kita tertawa karna mereka smua sama😜👻🤪#suzukinexmodifikasi #suzukinex #rangkakokoh #suzukimaticindonesia .
Kisah terbaik modif suzuki nex 1, tips, kisaran biaya terbaru, foto dan

Inilah Tenaga Maksimal yang dilengkapi di Suzuki GSX 150 Bandit. varian yang memiliki adalan:Varian Suzuki GSX 150 Bandit Standard Tenaga Maksimal 18.9 hp .
Suzuki Nex Mau Pakai Pelek Lebar? Pasang Saja Punya Address
Kabar gembira untuk pengguna skutik Suzuki Nex yang ingin upgrade bagian kaki-kaki, khususnya pelek. Pasalnya, jika tak puas pakai pelek palang tiga versi standar yang dirasa 'cungkring', pinjam saja pelek Suzuki Address. "Kalau dulu ada anggapan pelek skutik Suzuki tak bisa saling subtitusi, maka kini kami ingin hilangkan stigma tersebut. Sebab, pelek Nex dan Address sudah bisa ditukar tanpa melakukan modifikasi apapun," buka Harsoyo, Supervisor Instruktur Training R2, PT Suzuki Indomobil Sales (SIS). Sayangnya, belum ada price list dari harga pelek Address tersebut karena baru meluncur. .