:strip_icc():format(jpeg)/kly-media-production/medias/4389017/original/003459800_1681107165-Snapinsta.app_340195529_233774645875669_115623614645040307_n_10801.jpg)
Modifikasi Honda Beat. Modifikasi ala motor balap road race bisa dijadikan opsi untuk pengguna Honda BeAT yang menggunakan motor ini sebagai motor balap. Modifikasi seperti mampu mengurangi bobot motor sehingga dapat berlari lebih cepat. Jangan menggunakan konsep ini untuk di jalan raya. (Source: Instagram/@arie_achmad_atmadja) .
Modifikasi Motor Murah Honda BeAT Jadi Lebih Ganteng, Cukup

MOTOR Plus - online.com Banyak yang berpikir kalau motor murah Honda BeAT tidak cocok dilakukan modifikasi. Padahal dengan tiga modifikasi simpel motor murah Honda BeAT bisa jadi lebih ganteng.
Seperti yang dilakukan Ginanjar Arya Wibawa untuk modifikasi motor Honda BeAT miliknya tidak butuh banyak hal. "Sebetulnya ini warna asli Honda BeAT, tapi pernis ulang jadi metallic supaya terlihat lebih kinclong," ungkapnya.
"Saya pakai Ohlins punya Honda Zoomer X, karena tabung dia agak nengok keluar, gak seperti yang lain. .
Modifikasi Minimalis Honda BeAT, Tampang Tambah Manis dan

GridOto.com - Modifikasi minimalis Honda BeAT, tampang tambah manis dan keren. Honda BeAT 110 termasuk skutik entry level yang laris di pasaran, makanya enggak heran kalau versi modifikasinya juga banyak bermunculan. Sama seperti Honda BeAT 110 yang sudah mendapat sentuhan modifikasi apik berikut ini.
Bao Bao Tampang depannya yang cukup kerenUntuk area setang Honda BeAT 110 ini juga tidak banyak ubahan yang diberikan, bahkan master rem dan tuas rem belakang masih standar. Bao Bao Area kokpitnya masih cukup standarLanjut ke bagian kaki-kaki, modifikasi yang diberikan juga masih ringan-ringan saja. .
Daftar Pilihan Modifikasi Honda Beat Kreatif di Tahun 2023

Dengan beragam konsep modifikasi yang dihadirkan, All New Honda Beat menjadi pilihan menarik untuk kawula muda, terutama para penggemar Beat generasi kelima. Honda Beat BobberSalah satu contoh modifikasi yang menarik adalah Honda Beat Bobber yang diciptakan oleh R Autoworks. Honda Beat Fun MusicSelain itu, juga terdapat ide modifikasi lain untuk Honda Beat yang lebih variatif, dengan tampilan dinamis dan paduan kelir putih-biru yang menarik. Honda Beat Street SupermotoModifikator juga meramu unit All New Honda Beat Street dengan fokus pada bagian kaki-kaki untuk mendukung konsep Supermoto. Honda Beat Street GraffitiModifikasi Honda Beat Street Graffiti adalah yang paling sederhana dari keempat modifikasi tersebut. .
Biar Enak Buat Harian, Honda BeAT Dapat Upgrade Mewah di Kaki

GridOto.com – Honda BeAT jadi salah satu pilihan skutik yang mumpuni untuk dipakai harian. Sama seperti Ginanjar Arya Wibawa yang memilih All New Honda BeAT sebagai tunggangannya. Istimewa Spion BeAT pakai milik Click yang punya desain kacac lebih lebarSebagai tunggangan utama, BeAT lansiran 2020 ini tak dibiarkan standar dan akhirnya dimodifikasi. Baca Juga: Lincah Selap-selip, Honda BeAT Ini Punya Racikan CVT Enggak BiasaUbahan diawali dengan mempermanis bodi silvernya dengan melakukan pernis ulang.
Istimewa Handel rem BeAT diganti dengan yang warna hitam, pakai milik orisinal HondaSelanjutnya dipasang juga tuas rem dan kaca spion Honda Click yang ukurannya lebih besar dari bawaan BeAT. .
Modifikasi Honda BeAT Pakai Teknologi Hybrid, Solusi Bensin Mahal

Modifikasi Honda BeAT Pakai Teknologi Hybrid, Solusi Bensin MahalHarga BBM yang tinggi membuat Modifikasi Honda BeAT menjadi hybrid merupakan langkah yang tepat sebagai efisiensiTRENOTO – Honda BeAT yang merupakan motor paling laris di Indonesia mendapat sentuhan modifikasi. Modifikasi Honda BeAT hybrid ini dijadikan sebagai supergiveaway ajang IMX (Indonesia Modification Expo) beberapa waktu lalu. Honda BeAT hybrid konversi ini menawarkan emisi gas buang yang lebih rendah. Baca juga : Daftar Harga Honda Beat Bekas Tahun Muda, Harga Mulai Rp11 JutaanKendaraan ini memiliki mesin bawaan pabrik dengan kapasitas 110 cc.
Photo : FORWOTModifikasi Honda BeAT yang dinamakan Hi-Brid ini mencangkok motor penggerak listrik dengan formmat hub (BLDC) ke as roda belakang. .
Di Bawah Rp 1 Juta! Tips Modifikasi Honda BeAT Terbaru 2023

Otoinfo – Bagasi pada motor matic Honda BeAT memiliki kapasitas yang cukup besar, yaitu sekitar 12 liter. Bagi pemilik Honda BeAT yang ingin membawa helm, ada solusi dengan melakukan Modifikasi Honda BeAT untuk pasang box belakang.
Pilihan Box dan Braket dari GiviGivi, produsen box asal Italia, menawarkan berbagai pilihan box beserta braket untuk melakukan modifikasi motor Honda BeAT. Pemilihan BaseplateSelanjutnya, Anda perlu memilih baseplate, yang memiliki dua jenis, yaitu untuk box monolock dan monokey.
Pilihan Box yang TersediaUntuk pemilik Honda BeAT dengan budget di bawah Rp 1 juta, ada beberapa pilihan box yang dapat dipertimbangkan. .
Modifikasi Honda BeAT Jadi Motocompo, Motor Unik yang Bisa

Nah, karena tak dijual secara umum, motor ini pun jadi incaran para kolektor, termasuk konsumen di Indonesia. Seperti contohnya saat kasus penyelundupan yang digagalkan oleh Direktorat Jenderal Bea dan Cukai (DJBC) Desember tahun lalu di Pelabuhan Tanjuk Priok, di dalam peti kemas ditemukan satu unit Motocompo. .