
W175 Cafe Modif. Di artikel ini TMCBlog akan coba mengupas lebih rinci apa apa saja yang dilakukan Atenx pada Kawasaki W175 supaya menjadi sebuah motor Cafe Racer. Sebuah cafe racer bisa dibilang wajib membuat sang rider lebih merunduk saat riding, lalu aura kecepatan juga harus melekat erat pada motor genre cafe racer.
Oh iya, W175 Cafe Racer ini juga dilengkapi steering damper merk TDR Racing, supaya lebih stabil saat berkendara. Kaki-kaki W175 cafe racer ini sudah membengkak, kalau tadinya pakai ring 17 inchi sekarang roda depan dan belakang sudah pakai ring 18 inchi. Apakah ada agenda terselubung dengan hadirnya Kawasaki W175 versi cafe racer ini yah? .
Enggak Perlu Ribet, Kawasaki W175 Mudah Berubah Jadi Cafe
/photo/2018/12/25/1622570587.jpg)
GridOto.com - Kawasaki W175 yang punya desain retro emang gampang buat dirombak jadi motor vustom yang menarik. Contohnya seperti W175 cafe racer milik Rivky Pradanaputra yang tinggal di kawasan Pejaten, Jakarta Selatan.
“Ia membawa acuan modifikasi cafe racer berbasis Royal Enfield dari workshop di Thailand, Zeus Custom,” buka Abraham Simatupang, punggawa Batak Kastem (BK). (Baca Juga : Berawal Dari Salah Warna, Kawasaki W175 Berubah Mirip Royal Enfield)Lampu utama juga diganti, tetap bulat tapi tak semonyong bawaannya.
Fajrin/OTOMOTIF Tangki asli dikasih logo Kawasaki Z900RS dan sentuhan grafis berwarna hitamJuga ditambah sentuhan grafis berwarna hitam mengikuti bentuk tangki. .
Ingin Coba Modifikasi Kawasaki W175 Cafe Racer? Intip Infonya Yuk!

Bagi yang ingin melakukan modifikasi Kawasaki W175 Cafe Racer berikut ini Moladin akan coba hadirkan informasinya untuk Anda. Lalu, bagaimana sih jika dilakukan modifikasi Kawasaki W175 Cafe Racer? Motor Kawasaki W175 ternyata tidak cuma populer di Indonesia saja, motor yang satu ini juga sangat populer di Thailand. Yang perlu dilakukan saat modifikasi Kawasaki W175 Cafe Racer adalah membentuk bagian body saja tanpa harus mengubah framenya.
Banyak yang menyebut bahwa motor Kawasaki W175 ini adalah kanvas kosong yang bisa dihias dengan berbagai komponen sesuai dengan keinginan. .
Lebih Murah Mana: Beli Kawasaki W175 Cafe atau Modifikasi

TEMPO.CO, Jakarta - Kawasaki Motor Indonesia belum lama ini meluncurkan motor retro terbaru Kawasaki W175 Cafe di kawasan Kemang, Jakarta Selatan, Senin 14 Januari 2019. KMI membanderol Kawasaki W175 Cafe Rp 32,6 juta atau lebih mahal Rp 1,5 juta dari W175 dengan harga Rp 31,1 juta. Baca: Pemilik Kawasaki W175 Standar Bisa Mengubah Jadi Cafe, Biayanya..XIa melanjutkan, dengan adanya varian terbaru ini, maka semakin banyak pilihan yang dimiliki oleh calon konsumen Kawasaki W175.
"Kawasaki W175 Cafe hadir dengan tampilan baru, dilengkapi dengan meter visor yang atraktif, dan mempertegas image cafe style. Baca: Kawasaki W175 Mau Modif Gaya Tracker, Biaya Rp 27 JutaSehingga modifikasi cafe racer minimal Rp 15 juta belum termasuk kendaraan. .
Kawasaki Indonesia Rilis W175 Cafe Racer 2019 » BMSPEED7.COM

BMSPEED7.COM – siang tadi (14/10/19) PT Kawasaki Motor Indonesia secara resmi merilis Kawasaki W175 Cafe Racer 2019, ini merupakan jawaban atas gosip yang beberapa waktu lalu sempat berhembus di kalangan blogger yang dimana pada saat itu bermunculan gosip akan lahirnya Kawasaki Z250 2019 di Indonesia. Namun ternyata yang dirilis oleh KMI adalah Kawasaki W175 Cafe RacerKawasaki W175 Cafe Racer adalah jawaban Kawasaki Motor Indonesia akan konsumen motor klasik dengan pengabutan bahan bakar karburator yang memang hobi modif W175 dengan rupa ala ala Cafe Racer gitu deh.
Nah kini konsumen bisa langsung membeli W175 Cafe Racer langsung dari Kawasaki tanpa harus modif hehe. Terakhir soal harga, KMI memberikan banderol W175 Cafe Racer diangka Rp 32,6 juta OTR Jabodetabekser.
Artikel lain mengenai W175 Cafe Racer akan ditulis secara terpisah bro, ini artikel pembuka saja. .
Modifikasi Kawasaki W175 Cafe Racer, Inspiratif!

Salah satunya adalah Kawasaki W175 bergaya cafe racer ini. Kalau Anda sempat datang ke showroom Kawasaki yang berada di Jln.Abdul Muis Jakarta Pusat, pasti akan bertemu dengan Kawasaki W175 custom ini.
“Kami dari KMI memodifikasi Kawasaki W175 bekerjasama dengan builder Katros Garage, untuk menginspirasi pecinta motor Kawasaki. Lantas lampu belakang dan lampu sein menggunakan produk aftermarket bernuansa bundar, membuat tampilan Cafe Racer semakin modern. Untungnya, tampilan cafe racer kian komplet dengan bar end backmirror alias spion jalu dan handgrip Biltwell Truster.
.
KAWASAKI W175 CAFE : Akomodir Penyuka Cafe Racer Tanpa

Memang, sekilas tiada rombakan frontal dari W175 Cafe ini, bahkan juga identik dengan W175 'biasa'. "Motor ini kita rilis untuk mengakomodir konsumen yang menyukai gaya cafe racer, namun tidak perlu memodifikasi motornya, karena kami sudah menyediakannya," tutur Michael C. Tanadhi Head Sales & Promotion PT. "Kawasaki W175 Cafe ini punya tampilan baru, dengan beberapa fitur pelengkap seperti meter visor yang atraktif, dan mempertegas image cafe style. Warna meter visor dibuat senada dengan warna bodi," tambahnya, disela-sela peluncuran motor ini, 14 Januari 2019 lalu. Rencananya, varian W175 Cafe yang masih ditopang engine SOHC 2 katup 177 cc ini dilego dengan harga Rp 32,6 juta OTR Jabodetabekser.
.
Kawasaki Rilis W175 Cafe, Cafe Racer Lover Gak Usah Repot-repot

Kawasaki Rilis W175 CafeBonsaibiker.com – mas bro sekalian, ada kabar terbaru nih dari Kwasaki Motor. Bertempat di Como Park Kemang, Jakarta Selatan, Kawasaki secara resmi meluncurkan motor terbarunya di segmen sport klasik, yaitu Kawasaki W175 Cafe Racer.
Nah barulah kini terang, Kawasaki Rilis W175 Cafe. Kawasaki Rilis W175 CafeAlasan Kawasaki Rilis W175 CafeKemudian ada yang nanya, ngapain Kawasaki meluncurkan dini? Harga Kawasaki W175 CafeKawasaki W175 Cafe dijual oleh Kawasaki di angka 32,6 juta rupiah OTR Jakarta mas bro. .
√ Modifikasi Kawasaki W175 Cafe Racer, Scrambler & Tracker

Kami menjumpai modifikasi Kawasaki W175 Cafe Racer yang dibuat oleh modifikator asal Thailand, yaitu Zeus Custom. Modifikasi Kawasaki W175 Brat CafeFoto : Katros GarageModifikasi Brat Cafe hampir mirip dengan Cafe Racer. Modifikasi Kawasaki W175 ScramblerFoto : GridOtoBagi yang suka berpetualang, maka modifikasi Kawasaki W175 Scrambler bisa menjadi pilihan utama. Modifikasi Kawasaki W175 TrackerFoto : Street Arts CustomSelain Scrambler, masbro bisa menerapkan gaya Tracker pada Kawasaki W175 yang masbro miliki. Nah gambar modifikasi Kawasaki W175 di atas merupakan hasil karya Katros Garage dalam merancang Kawasaki W175 Tracker. .