Yamaha Mx King Modifikasi. GridOto.com - Modifikasi Yamaha MX King 150, main sporty dari kepala sampai kaki. Merombak sebuah Yamaha MX King 150 memang tidak perlu effort keras karena desain bawaannya sudah begitu agresif. Seperti Yamaha MX King 150 satu ini yang tampil sporty berkat modifikasi impresif dan istimewa. Pada bagian kokpit, Yamaha MX King 150 ini mendapat pasokan master rem Brembo RCS Corsa Corta, tuas kopling TWM.
Pindah ke bagian kaki-kaki, ada beberapa upgrade apik yang diberikan pada Yamaha MX King 150 ini seperti garpu depan LCM Suspension. .
Berita dan Informasi Yamaha mx king Terkini dan Terbaru Hari ini
Tampang Yamaha MX King Baru yang Kini Pakai ABS-KeylessYamaha Exciter 155 baru yang merupakan kembaran MX King resmi meluncur di Vietnam. Banyak yang berubah, begini tampang motor underbone tersebut. .
Modifikasi Yamaha MX King 150, Bak Kopling Jupiter MX 135 Ikut
GridOto.com - Yamaha MX King 150 jelas motor yang menarik untuk dimodif karena desain bawaannya yang sudah sporty. Modal ubahan-ubahan ringan seperti pemasangan part premium saja sudah mampu membuat tampang Yamaha MX King 150 makin sangar. Seperti Yamaha MX King 150 yang sudah dimodifikasi impresif hingga tampil sporty dan elegan berikut ini. Baca Juga: Yamaha MX King 150 Tampil Beda, Modal Ubahan Ringan dan Upgrade PartLalu dipasang juga gas spontan Domino, saklar-saklar aftermarket dan stabilizer setang karbon yang manis. Bong Kong Tuas kopling pakai Brembo KohkenTurun ke sektor kaki-kaki, ada beberapa ubahan yang impresif seperti sepatbor depan yang dibalut serat karbon. .
Modifikasi Motor Yamaha MX King 150, Upgrade Spare Part
Seperti modifikasi motor Yamaha MX King 150 garapan biker Vietnam ini. Mengutip 2banh.vn, Yamaha MX King 150 jadi tambah sporty berkat dijejali spare part aftermarket keren. Nguyen Dinh Hien Modifikasi motor Yamaha MX King 150, tersemat windscreen carbon biar tambah mewah.
Tak cuma windscreen, beberapa panel body Yamaha MX King 150 mendapat aksen karbon. Nguyen Dinh Hien Modifikasi motor Yamaha MX King 150, ubahan di area kokpit.
.
Modifikasi Yamaha MX King Racing Style CRT Bandung, Knalpot B
BalapMotor.Net – Ingin mempunyai motor harian dengan tampilan racing dan berbeda dengan yang lainnya, membuat Naoki selaku owner Speedshop Chen2 Racing Team (CRT) Bandung mengubah tampilan Yamaha MX-King miliknya jadi keren abis. Meskipun tampilan motornya kini sudah sangat racing, Naoki tetap mengedepankan safety dan tetap layak untuk harian. “Untuk per klepnya kita pakai swedia, head bubut sendiri sitting albronze by CRT, bak kopling transparan custom sendiri, mangkok kopling CLD per 6 di repaint sendiri, lalu kampas kopling pakai Daytona,”tambah Naoki.
Dan untuk Knalpot sendiri, Naoki percayakan pada B Pro Racing yang memang terbukti kualitasnya. Karena dipakai untuk harian dan mesinnya sudah sedikit upgrade, Naoki juga mengubah kaki-kaki dari motor ini. .