/photo/2019/04/22/1317949165.jpeg)
Fungsi Selang Gardan Motor Matic. GridOto.com - Pernah memperhatikan enggak, biasanya di atas bagian CVT motor matic ada slang? Ternyata slang itu bukan pajangan semata, selang itu adalah slang hawa. Lantas apa fungsi slang hawa yang ada di gardan dan box CVT motor matic ? "Sesuai dengan namanya, slang itu berguna membuang hawa panas dari dalam gearbox motor matic," buka Pardiman, kepala mekanik bengkel spesialis motor matic, Takutic kepada GridOto.com.
Meski terdapat pelumas atau oli sebagai pendingin, gardan atau gearbox motor matic masih menghasilkan panas. .
Awas Selang Gardan Pecah, Hal Sepele Tapi Sering Diabaikan dan

Kali ini kang ari sekedar menginformasikan hal kecil namun sering terlupakan atau malah disepelekan, selang hawa di gardan pecah efeknya bikin kantong jebol. Biasanya selang hawa di bagian gardan ini akan disalurkan ke box filter udara atau bagia cover CVT. Selang hawa di gardan jika posisinya berubah, lepas atau bahkan sobek seperti yang ada digambar maka dipastikan air akan mudah masih ke ruang gardan dan bercampur dengan oli gardan.
Kalau air sudah masuk ke ruang gardan, oli akan menjadi milky dan pastinya oli yang sudah terkontaminasi dengan air justru akan menjadi perusak yang kejam. Jadi, cek kondisi selang gardan agar motor tetap nyaman saat dipakai.
.
Ternyata Ini Fungsi Selang Kecil Dekat CVT di Skutik, Kalau Rusak

Nah, pada bagian CVT ini terdapat selang kecil di atas boks dan disambungkan ke lubang atas gear ratio. Dijelaskan Kepala Mekanik Bengkel Citra Motor di Jakarta Selatan, Wagiman, fungsi selang hawa ini untuk membuang udara panas di dalam CVT.
Posisi selang yang dialirkan ke box CVT tujuannya untuk mengalirkan udara panas dan mencegah air supaya tidak masuk ke dalam gear ratio. Baca Juga: Jangan Sembarangan, Ini Efek Negatif Menyumbat Slang Hawa CVTWagiman menjelaskan, kondisi slang ini juga perlu dilakukan pengecekan retak atau tidaknya. “Perlu dicek, kalau slang sampai retak atau sobek, air bisa masuk ke dalam transmisi, komponen gear ratio bisa rusak,” pungkasnya. .
Ini Fungsi Selang Kecil Yang Ada Di Mesin Motor Matic page all

Ini Fungsi Selang Kecil Yang Ada Di Mesin Motor MaticTanggal : 07 Januari 2023 , Penulis : Tim KontenFederal Oil - Sesuatu yang terpasang di sepeda motor kita pasti memiliki tujuan tertentu dalam penggunaannya, termasuk salah satu part ini. Part yang dimaksud adalah benda yang terbuat dari plastik atau karet di bagian bawah mesin motor matic kesayangan Feders.
Gunanya adalah untuk mengeluarkan air yang mampir ke bagian mesin kita jika terpaksa harus melewati bajjir yang merendam hingga ke bagian mesin motor. Setelah itu, panaskan motor matic.
Cukup panaskan sekitar 10 menit, lalu kemudian jangan lupa pasang selang itu kembali ya. .
Jangan Sepelekan Selang Kecil di Bagian Belakang Motor Matik, Ini

MALANGTIMES - Pemilik kendaraan bermotor matik sudah sering melihat sebuah selang kecil di bagian gardan belakang sepeda motor yang kemudian tersambung ke continuously variable transmission (CVT) bukan? Selang tersebut fungsinya cukup vital bagi kesehatan transmisi atau gearbox matik. Ya fungsi selang ini sebagai selang pernapasan untuk membuang udara panas yang tercipta dari kinerja gear ratio yang beroperasi.
Tidak diperbolehkannya selang tersebut sobek ataupun terlepas karena dikhawatirkan air bisa masuk ke dalam ruang transmisi gardan. Afif menambahkan, selain komponen selang tersebut, perawatan komponen dari gearbox juga harus rutin melakukan pergantian oli gardan secara berkala.
.
Oli Gardan: Pengertian, Manfaat dan Cara Menggantinya

Oli gardan menjadi salah satu jenis oli yang dibutuhkan pada motor dan mobil matic selain oli mesin. Jadwal penggantian oli gardan pun lebih lama dibandingkan oli mesin karena beberapa hal.
Apa Itu Oli Gardan dan ManfaatnyaOli gardan adalah pelumas yang dibutuhkan untuk melicinkan komponen transmisi otomatis. Sayangnya karena penggantian oli ini lebih lama dibandingkan dengan oli mesin, banyak yang lupa untuk menggantinya.
Cara Mengganti Oli Gardan yang BenarBaca Juga : Mengenal Apa itu Stang Jepit Serta Kelebihan & KekurangannyaAnda perlu tahu bagaimana cara mengganti oli gardan dengan benar. .
Ini Fungsi Selang Mungil CVT Motor Matic, Pemilik Wajib Tahu

Seperti dituturkan melalui situs Indako, air pada selang mungil di CVT motor matic itu umumnya muncul karena beberapa hal. Pertama, setelah pemilik motor matic mencuci motor. Walau berada di bagian luar CVT, selang mungil ini memiliki peran yang tak kalah penting.
Merawat Selang Mungil CVTKenyataannya, masih banyak pemilik motor matic yang belum mengetahui fungsi selang mungil pada CVT tersebut. Bersihkan selang mungil di CVT motor matic setidaknya sebulan sekali.
.
Ternyata Ini Penyebab Gardan Motor Matik Aus, Cek Kondisi Slang
/photo/2021/11/05/whatsapp-image-2021-10-04-at-15-20211105032444.jpeg)
Otomania.com - Gardan motor matik bisa aus, penyebabnya kesalahan membiarkan komponen sepele ini dalam kondisi buruk. Sebaiknya cek kondisi slang hawa yang mengarah ke bagian gardan motor matik masih bagus atau tidak. Sebab karena kondisi slang hawa yang sudah tidak bagus, ternyata bisa menjadikan gardan motor matik aus.
"Fungsi slang hawa itu untuk membuang hawa panas dari gardan menuju box filter udara," buka Zenal. Baca Juga: Isi Oli Gardan Motor Matic Ada Takarannya, Ini Efeknya Jika Kelebihan atau KurangBahan dari slang hawa yang dari karet pada gardan bisa menjadi getas seiring pemakaian. .
Fungsi Oli Gardan Matic, Waktu Penggantian, dan Efek Terlambat

ERA.id - Sepeda motor matic membutuhkan dua jenis oli, yaitu oli mesin dan oli gardan matic. Seperti oli mesin, oli gardan matic juga harus diganti secara berkala dengan jangka waktu tertentu.
Ilustrasi motor matic (unsplash)Jadwal penggantian oli gardan matic lebih lama dibandingkan oli mesin. Jika oli gardan kotor, pengurasan harus dilakukan saat penggantian oli gardan agar komponen di dalam box gardan benar-benar bersih.
Efek Terlambat Ganti Oli Gardan MaticJika Anda lupa atau tidak tahu kapan harus mengganti oli gardan, Anda bisa bertanya kepada teknisi di bengkel resmi yang terakhir Anda datangi. .