
Ukuran Roller Mio Untuk Tanjakan. Pengguna sepeda motor kini banyak yang beralih pada motor matic karena tinggal gas saja motor jalan tanpa harus pindah-pindah gigi. Bagi pengendara motor pemula, atau yang baru belajar naik motor pasti akan merasa lebih nyaman menggunakan motor matic karena tidak harus menekan tuas kopling dan pindah-pindah gigi persneling.
Agar motor matic lebih bertenaga dan kuat melewati tanjakan terjal, ada beberapa komponen yang harus diperhatikan, antara lain:- Per CVTKomponen yang wajib diperhatikan untuk mengatasi motor matic yang tidak kuat melewati tanjakan adalah bagian per CVT. Coba turunkan 2 gram dari ukuran standarnya, misalnya saja pada Yamaha Mio yang memiliki ukuran roller CVT 10,5 gram, diganti dengan roller ukuran 8 gram. Demikian informasi tentang cara membuat motor matic lebih bertenaga dan kuat ditanjakan. .
Setting Skutik Agar Tangguh di Tanjakan

No credit No captionDepokNo credit No captionKeterangan :1. (motorplus.otomotifnet.com)- Perlu diketahui terlebih dulu, bahwa sebenarnya motor jenis skutik awalnya dirancang buat alat transportasi di perkotaan yang jalannya cenderung datar.
Maklum, sistem transmisi CVT (continuous varable transmission) memang lebih cocok di kontur jalan seperti itu.Namun kenyataannya skutik juga digemari di daerah-daerah. Yuk, kita tanya ahlinya langsung.Menurut Senaponda, punggawa PaDepokan Motorsport di Depok, Jabar, untuk daerah perbukitan, skutik butuh torsi besar di putaran tengah.
Karena umumnya saat berakselerasi di tanjakan, putaran mesin cenderung dikondisikan di putaran segitu. .
Tips Matic: Ganti Roller Kawahara, Tenaga Tetap Kuat Lewati

Otoinfo.id-Perlu diketahui bahwa motor jenis matic ini sebenarnya dirancang untuk jalanan datar. Pengguna motor matic sering kali mengeluhkan motornya lemah saat melewati tanjakan.
Untuk itu Kawahara punya cara ampuh untuk mendrongkrang motor matic kuat saat melewati tanjakan. “Menurut saya roller Kawahara itu awet dibandingkan merek lain yang kadang baru beberapa hari sudah termakan habis.
Kawahara punya banyak ukuran untuk beberapa jenis motor matic tergantung dari kebutuhannya. .
motor matic kuat di tanjakan

Secara umum, sulit membuat motor matic kuat di tanjakan karena transmit CVT pada matic sangat cocok untuk kontur jalanan yang datar. Jaga Drive Penggerak di Rasio TerkecilAgar motor matic kuat nanjak, salah satu prinsip yang harus diperhatikan adalah hukum Newton mengenai rasio gear penggerak serta yang digerakkan.
Rutin Mengecek Bagian Kampas KoplingSalah satu penyebab motor matic yang tidak kuat nanjak adalah kampas kopling yang sudah aus. Salah satu penyebab motor matic kurang kuat di tanjakan bisa jadi V-belt yang sudah tampak renggang.
Pastinya tips motor matic di tanjakan ini bisa dibilang penting untuk dilakukan dan bisa kamu aplikasikan dengan mudah. .
Tips Ringan bikin Mio J/ Soul GT / Fino FI biar enteng libas tanjakan

Ganti Busi PlatinumUntuk pembakaran yang lebih maksimal alangkah baiknya busi diganti dengan busi tipe Platinum , untuk itu ane biasanya menggunakan busi merk NGK tipe CR7HGP. Setelan COSetelan CO juga butuh penyesuain dari kondisi biasa, menurut pengalaman ane setelan CO yang paling pas berada diantara +2 sampai +54. Gunakan Roller RinganJalan tanjakan tidak membutuhkan topspeed yang tinggi tapi lebih butuh torsi yang besar dan akselerasi yang spontan , untuk Mio J dkk bisa menggunakan roller yang beratnya 8 gr (standart Mio J 9,5 gr) .bisa juga pake yg 7 gr ,tapi kalo ane sihh rekomen yang 8 gram ajah. tenang saja brooo ane udah mencoba membuktikan di Mio ane sendiri ane pake’in ganjel ini n sampe tahun ke-5 ini ganjel pake Oring bekas gak ada masalah, 😀6. 😀Oke gannn , Sekian dari ane , semoga bermanfaat 😀Jangan Salah Fokus gan 😆 😀Hormat Kami,Kenthoet Boreup Blog 😀 .
Jangan Asal Pilih Roller Kalau Turing Jarak Jauh Naik Motor Matic

Apalagi, kalau pakai motor matic, harus dicek bener-bener kondisi motor, seperti roller. Jika ingin menerjang trek yang banyak tanjakannya, lebih baik pilih ukuran roller yang sesuai.
Baca Juga: Mekanik Bengkel Resmi Langsung Bereaksi Soal Oli Mesin Motor Matic Dipakai Buat Oli GardanBaca Juga: Cara Mudah Membaca Kode Oli Motor Agar Mesin Awet, Ini Videonya"Disarankan kalau treknya banyak tanjakan jangan pakai roller yang terlalu enteng," kata Ibrahim alias Baim, mekanik dari D-Garage dikutip dari GridOto. "Memang biasanya kalau buat harian ukuran roller turun agar tarikan bawah jadi enteng," sambungnya. "Soalnya putaran atas yang dikorbankan kalau dipaksa pakai roller enteng," jelasnya.
.
PENGARUH VARIASI BERAT ROLLER 8 GRAM, 9 GRAM, 10
Tujuan penelitian ini adalah mengetahui hasil daya, torsi dan akselerasi terhadap pengaruh pemakaian roller dan mengetahui perbandingan pengaruh penggunaan variasi berat roller 8 gram, 9 gram, 10 gram, 11 gram dan 12 gram (standar) dengan menggunakan pegas CVT 800 rpm (standar), terhadap kinerja motor Honda Scoopy 108 cc. Penelitian ini dilakukan untuk mengertahui dampak penggunaan variasi berat roller 8 gram, 9 gram, 10 gram, 11 gram dan 12 gram (standar) dengan menggunakan pegas CVT 800 rpm (standar), setelah dilakukan penggantian roller diharapkan dapat meningkatkan kinerja motor bakar 4 langkah. Jika menggunakan roller yang beratnya lebih ringan contohnya roller 8 gram, 9 gram,10 gram maka di dapatkan hasil lebih maksimal di kecepatan putar rendah, menengah, dan tinggi. Sedangkan roller 11 gram hasilnya tidak terlalu signifikan dengan roller 12 gram, namun beda pada tenaga awalnya saja.
Kelemahan dari roller 8 gram, 9 gram, 10 gram ini adalah hanya mendapatkan akselerasi dan torsi bagus pada kecepatan putar rendah saja. .
Cara Bawa Matic Kuat Melewati Tanjakan Bonus Racikan CVT

Dan banyak hal yang gue temuin, termasuk motor matic yang gagal melewati tanjakan curam dan akhirnya overheat. Nanti bakal dijelasin gimana cara bawa motor matic melewati tanjakan yang benar bonus racikan CVT mantap.
Macet Di Tanjakan Bikin Matic BermasalahBeberapa kondisi “macet” masih bisa ditolerir, karena masih bisa disikapi dengan style berkendara seperti biasa. Baca juga : 5 Spare Part Yang Wajib Diperiksa Dan Dirawat RutinCara Benar Bawa Motor Matic Di Tanjakan MacetKarena part dari bagian ini hampir sama untuk semua motor matic, maka kejadian ini bisa menimpa motor matic jenis atau merek apa saja.
Tips Biar Motor Matic Kuat NanjakSederhana, kalian harus mengacu pada hukum newton terkait momen puntir atau rasio gear penggerak dan yang digerakkan. .
Ukuran Roller Beat Untuk Tanjakan paling Pas

Dengan menurunkan tingkat ukuran roller. Top speed adalah memilih ukuran roller menjadi lebih berat. OtoLeB - Sebelum membahas mengenai ukuran roller beat untuk tanjakan, yuk! Berikut penjelasannya.Nah, itu dia ukuran roller beat untuk tanjakan.
Ternyata tidak hanya ukuran roller saja loh, yang bisa menentukan kuatnya tarikan beat. .
Cuma Ganti Roller, Akselerasi atau Top Speed Motor Matic Bisa
/photo/gridoto/2018/04/14/766733894.jpeg)
Makanya, akselerasi dan top speed motor juga bergantung pada komponen CVT ini. Nah pada sistem CVT, komponen yang bisa menentukan seberapa cepat top speed atau akselerasi motor adalah bobot roller yang terpasang.
(BACA JUGA: Ada Tips Ampuh dari Komunitas Biar Turing Enggak Gampang Cape)“Caranya dengan periksa ukuran roller standarnya dulu. Semakin enteng roller yang dipakai, maka akselerasi motor bisa lebih entengSedangkan roller lebih berat bisa dipilih kalau ingin meraih top speed yang lebih tinggi. “Kalau mau tarikan terasa lebih spontan, bisa ganti roller ukuran 8 gram, jadi total bobot rollernya 48 gram, beda 12 gram akan sangat terasa perbedaannya ketika motor dipakai,” lengkapnya.
.