Kapasitas Tangki Beat. MOTOR Plus-online.com - Bikin kaget kapasitas Honda BeAT terbaru dibandingkan dengan versi lama. PT Astra Honda Motor (AHM) menambah pilihan warna baru pada Honda BeAT beberapa waktu lalu.
New Honda BeAT tipe CBS kali ini memiliki pilihan warna spesial terbaru yang lebih sporty, yaitu Dance White Black dan Techno Blue Black. Sementara itu, untuk tipe CBS-ISS dihadirkan warna matte spesial untuk keseluruhan pilihannya, yaitu Garage Matte Black dan Electro Matte Blue. Baca Juga: Desain Lucu Mengotak Motor Matic Baru Honda Ini Lebih Irit dari Honda BeATBaca Juga: Motor Matic Baru Saudara Honda BeAT Iritnya Gak Nahan, Segini Harganya .
Harga Naik, Segini Biaya Isi Pertalite Full Tank di Honda BeAT
Sebagian pemilik Honda BeAT belakangan mungkin bertanya-tanya, berapa biaya yang harus dikeluarkan untuk mengisi Pertalite full tank usai kenaikan BBM subsidi? ADVERTISEMENT SCROLL TO RESUME CONTENTBerkaca dari data tersebut, berarti pemilik Honda BeAT harus mengeluarkan biaya sekira Rp 42.000 untuk mengisi Pertalite dari kosong sampai benar-benar penuh (full tank). Itu tandanya, untuk mengisi Pertalite full tank, biaya yang dikeluarkan juga Rp 42.000.
Berikut detikOto rangkum biaya isi bensin full tank motor matik Honda sesuai dengan RON yang dianjurkan. · Honda BeAT: Rp 42.000 (Pertalite, 4.2 liter)· Honda BeAT Street: Rp 42.000 (Pertalite, 4.2 liter)· Honda Genio: Rp 42.000 (Pertalite, 4.2 liter)· Honda Scoopy: Rp 42.000 (Pertalite, 4.2 liter)· Honda Vario 125: Rp 55.000 (Pertalite, 5.5 liter), Rp 79.750 (Pertamax)· Honda Vario 160: Rp 79.750 (Pertamax, 5.5 liter)· Honda PCX 160: Rp 116.000 (Pertamax, 8 liter)· Honda ADV 160: Rp 116.000 (Pertamax, 8 liter). .
Kapasitas Tangki Bensin Honda BeAT Terbaru Bikin Kaget, Selisih
MOTOR Plus-online.com - Bikin kaget kapasitas Honda BeAT terbaru dibandingkan dengan versi lama. Selain hemat bensin, Honda BeAT juga punya segudang kehebatan. PT Astra Honda Motor Mesin Honda BeATTernyata, kapasitas tangki bensin All New Honda BeAT lebih besar dibanding versi sebelumnya. Baca Juga: Motor Baru Saingan Honda BeAT Dirilis, Fitur Komplet Harga Lebih MurahUntuk All New Honda BeAT dibekali tangki bensin berukuran 4,2 liter.
Angka segitu dihitung dari konsumsi bensin 60,6 km/liter dikali kapasitas tangki bensin All New Honda BeAT 4,2 liter. .
Tangki All New Honda BeAT 2020 Lebih Besar, Segini Kapasitasnya
GridOto.com - All New Honda BeAT 2020 akhirnya meluncur pada Kamis (16/1/2020) kemarin. Selain desainnya yang berubah total, All New Honda BeAT 2020 ini juga mendapatkan beberapa pembaruan. Seperti kapasitas tangki yang lebih besar di All New Honda BeAT 2020.
"Kapasitas tangki All New Honda BeAT kini menjadi 4,2 liter," ucap Makoto Dohi, BeAT Large Project Leader, Honda Motor Co., Ltd.(Baca Juga: Belum Banyak yang Tahu, Ternyata Ada Dua Jenis Dyno Test yang Digunakan)Lebih besar dari kapasitas tangki BeAT generasi sebelumnya yang hanya 4 liter saja. Kalau hitungan kasar berarti All New Honda Beat 2020 dengan keadaan tangki terisi full bisa berjalan sejauh 254,52 km tanpa harus mengisi bensin. .
Konsumsi Bensin Beat per Kilometer dan Kapasitas Tangki Nya
Konsumsi bensin Beat Facelift adalah 40 km/liter, Beat eSP adalah 47,2 km/liter, Beat POP eSP adalah 63 km/liter dan Beat eSAF 55 km/liter. Daftar Isi:Pemakaian Bensin Honda Beat per LiterKapasitas Tangki Bensin dan Jenis Bensin Honda Beat yang TepatPerbandingan Konsumsi Bensin Honda Beat dan Yamaha MioEfek Buruk Motor Honda Beat Telat Isi BensinKonsumsi Bensin Honda Beat per KilometerBerikut konsumsi bensin beat semua tipe yang tersaji dalam bentuk tabel:Tipe Konsumsi Bensin Honda Beat Facelift 40 km/liter Honda Beat PGM Fi 60,6 km/liter Honda Beat eSP 47,2 km/liter Honda Beat POP eSP 63 km/liter Honda Beat Street 60,6 km/liter Honda Beat eSAF 55 km/literInformasi pemakaian bahan bakar diperoleh dari uji konsumsi bensin dengan standar SFC atau Spesiic Fuel Cunsumption. Kapasitas Tangki Bensin dan Jenis Bensin Honda Beat yang TepatMeski berasal dari merk yang sama namun mesin dan beberapa komponen yang ada kadang tidak sama.
Maka dari itu berikut ini adalah penjelasan tentang kapasitas tangki dan jenis bensin yang tepat untuk motor Honda Beat Anda, yaitu:Kapasitas Tangki Bensin Honda BeatKapasitas tangki bensin yang dimiliki oleh motor Honda Beat berbeda-beda tergantung dari tipe kendaraannya. Berikut ini adalah kapasitas tangki bensin untuk motor Honda Beat, yaitu:Tipe Konsumsi Bensin Honda Beat Facelift 4,2 Liter Honda Beat PGM Fi 3,7 Liter Honda Beat eSP 4,2 Liter Honda Beat POP eSP 3,7 Liter Honda Beat Street 4,2 Liter Honda Beat eSAF 4,2 LiterJensi Bensin Honda Beat yang TepatMotor Honda Beat ditunjang dengan rasio komprenya sebesar 10,0 :1. .
All New Honda BeAT 2020 Lebih Gemuk, Kapasitas Tangki Bensin
Otomotifnet.com - All New Honda BeAT yang baru saja meluncur punya ubahan di beberapa bagian, terutama tangki. "Kapasitas tangki All New Honda BeAT kini menjadi 4,2 liter," ucap Makoto Dohi, BeAT Large Project Leader, Honda Motor Co., Ltd.Lebih besar dari kapasitas tangki BeAT generasi sebelumnya yang hanya 4 liter saja.
(Baca Juga: All New Honda BeAT Series Dilaunching, Ada Yang Kurang, BeAT Pop Kemana?) Kalau hitungan kasar berarti All New Honda Beat 2020 dengan keadaan tangki terisi full bisa berjalan sejauh 254,52 km tanpa harus mengisi bensin. (Baca Juga: Spesifikasi All New Honda BeAT, 110 cc Tapi Langkah Piston Ngalahin NMAX) .
Berapa liter tangki beat FI?
Hasil konsumsi bensin Yamaha Aerox 155 Connected 2021. Hasilnya, penunjuk konsumsi bahan bakar rata-rata di panel meter menampilkan angka 43,1 km/liter. Dalam waktu bersamaan, kami juga melakukan pengukuran dengan metode full to full, dan mencatatkan 42,5 km/liter.Mar 28, 2021 .
Honda Beat 2022 Terbaru: Warna dan Kapasitas Tangki BBM
Berapa Warna Honda Beat 2022 Terbaru dan Kapasitas Tangki BBMOTOBIKES – Honda Beat 2022 terbaru memiliki 10 varian warna. Varian warna tersebut terdiri dari 6 warna CBS-ISS Series dan 4 warna CBS Series. Varian Warna Honda Beat 2022 di IndonesiaMengutip dari laman resmi Astra Honda Motor (AHM) motor Honda Beat 2022 memiliki 10 varian warna. Warna Honda Beat CBS ISS SeriesAdapun varian warna untuk jenis motor Honda Beat CBS ISS Series adalah Deluxe Silver, Deluxe Blue, Deluxe Brown, Deluxe Black, Electro Matte Blue, Garage Matte Black.
Itu tadi ulasan mengenai varian warna dan kapasitas tangki BBM motor Honda Beat 2022 terbaru. .
Perbedaan Beat eSP dan Beat FI, Simak Penjelasan Berikut
Setelah 14 tahun Honda Beat diproduksi terdapat 2 varian Honda Beat yang menjadi favorit masyarakat, yaitu Beat FI dan Beat eSPKira-kira hal apakah yang membuat kedua varian Honda Beat ini dapat digemari oleh masyarakat, serta apa aja sih yang membedakan Beat FI dengan Beat eSP. Honda Beat eSPSebenarnya Honda Beat eSP adalah Honda Beat FI yang ditambahkan fitur eSP.
Perbedaan Beat eSP dan Beat FISetelah kita mengetahui secara singkat mengenai Beat FI dan Beat eSP. Tapi kompresi untuk Beat eSP lebih besar dibanding Beat FI, untuk yang varian eSP sebesar 9,5 sedangkan untuk yang FI sebsar 9,2.
Selanjutnya Roller Rocker Arm (RRA) untuk Beat eSP memiliki ukuran yang lebih kecil dibanding Beat FI, selain itu piston pada Beat eSP lebih ringan sebesar 11,5 gram dibandingkan piston Beat FI. .
Konsumsi BBM Beat Karbu, Kapasitas Tangki, Bahan Bakar yang
Informasi tentang Konsumsi Bahan Bakar Beat Karbu (Karburasi beserta kapasitas tangki BBM lengkap dengan bensin yang cocok mengacu kepada rasio kompresi mesin matic motor 4 tak lansiran pabrikan honda. Kebanyakan media otomotif khususnya sepeda motor menyebutkan bahwa konsumsi Bahan Bakar Honda Beat Karbu adalah 40 km per liter. Kapasitas Tangki Honda Beat Generasi PertamaUntuk generasi pertama honda beat yang menggunakan karburasi ini memiliki kapasitas tangki BBM sebesar 3,5 liter saja.
Karena rasio kompresi mesin Honda Beat karbu adalah 9,2:1 (diatas sembilan) maka memang pertalite adalah bensin yang paling cocok untuk motor beat karburasi. Demikianlah informasi konsumsi BBM honda Beat karbu kira kira 38-40 km per liter, dengan kapasitas tangki 3,5 l, bahan bakar yang cocok dengan menggunakan partelite ron 90 mengacu kepada rasio kompresi beat 9,2:1.
.