Klep Astrea Grand. ARIPITSTOP.COM – Pada motor 4T, kerenggangan klep harus selalu diperhatikan, jika kerenggangan klep tidak sesuai standar terlalu rapat atau terlalu kendor maka bisa berpengaruh terhadap performa motor juga pada konsumsi bahan bakar, bisa terlalu irit atau justru terlalu boros, bahkan efek yang paling bahaya adalah klep IN dan klep EX bisa saling beradu dan bengkok pada akhirnya motor menjadi mogok. Biasanya sebagai konsumen kita hanya tahu kalau motor belum ngelitik maka belum perlu distel klepnya, padahal anggapan itu salah.
Sedangkan untuk Rocker Arm yang masih model lama sebaiknya setiap servis dilakukan penyetelan klep, seperti motor Mio, Jupiter lama, Vega, Honda Supra, Mega Pro, Tiger, Suzuki Spin, Suzuki Shogun, Smash dll. Jika setelan klep terlalu rapat tidak sesuai standar berarti klep cepat membuka dan lebih lama menutup, pembukaan yang lebih lama membuat gas lebih banyak masuk. Dan apabila setelan klep terlalu renggang berarti klep terlambat membuka dan cepat menutup.
.
Penyebab Motor Brebet Dan Cara Mengatasinya
Berikut ini adalah penyebab motor brebet dan cara mengatasinya. Filter Udara KotorFilter udara yang kotor bisa menjadi penyebab motor brebet karena sudah digunakan dalam jangka waktu yang lama.
Tangki Bahan Bakar Kemasukan AirPenyebab motor brebet yang bahkan membuat motor tidak bisa menyala adalah masuknya air ke tangki bahan bakar. Sensor Injeksi RusakKhusus motor injeksi, penyebab motor brebet bisa disebabkan oleh komponen injektornya. Namun jika jarang servis, maka penyebab motor brebet bisa jadi karena masalah klep ini.
.
Ukuran Diameter Klep Motor Standar Pabrik Lengkap
Diameter Klep Motor StandarUkuran Diameter Klep Motor Standar Asli PabrikDaftar Ukuran Diameter Klep Motor Standarukuran klep motor standarUkuran Diameter Klep Motor HondaJenis Motor Klep In (mm) Klep Out (mm) Batang Klep (mm) Honda C70 21 19 5 Honda C700 21 19 5 Honda C800 21 19 5 Honda Astrea Star 21 19 5 Honda Astrea Prima 22,5 19,5 5 Honda Grand 22,5 19,5 5 Honda Legenda 22,5 19,5 5 Honda Supra Fit 22,5 19,5 5 Honda Supra X 110 22,5 19,5 5 Honda Supra X 125 24 21 5 Honda Revo 110 25,5 21 5 Honda Revo Absolute 25,5 21 5 Honda Blade 25,5 21 5 Honda CS1 28 24 5 Honda Kirana 24 21 5 Honda Kharisma 24 21 5 Honda Sonic 28 24 5 Honda Beat 25,5 21 5 Honda Vario 110 25,5 21 5 Honda Vario 125 25,5 21 5 Honda Scoopy 25,5 21 5 Honda CB 100 27,5 21 5,5 Honda CB 100K5 27,5 21 5,5 Honda CG 125 29 25 5,5 Honda GL Max 30 25 5,5 Honda GL Max NT 30 25 5,5 Honda GL Pro 31,5 26 5,5 Honda GL Pro NT 31,5 26 5,5 Honda Mega Pro 30 26 5 Honda New Mega Pro 30 26 5 Honda Tiger 31,5 27 5,5 Honda CB150R 24 21 3,5 Honda CBR 150R 24 21 3,5 Honda CBR250RR 24,5 21 3,5Daftar Ukuran Klep Motor YamahaUkuran Klep Motor Klep In (mm) Klep Out (mm) Batang Klep (mm) Yamaha Crypton 23 20 4,5 Yamaha Vega 21 19 4,5 Yamaha Vega R 21 19 4,5 Yamaha Vega ZR 23 20 4,5 Yamaha Jupiter 23 20 4,5 Yamaha Jupiter Z 23 20 4,5 Yamaha Jupiter Z1 26 21 5 Yamaha Vega Force 26 16 4,5 Yamaha MX 19 17 4,5 Yamaha Mio 21 19 5 Yamaha Mio J 26 21 5 Yamaha Mio GT 26 21 5 Yamaha Mio Soul 26 21 5 Yamaha Xeon 23 20 5 Yamaha Fino 26 21 5 Yamaha Nouvo 23 20 5 Yamaha Nouvo Z 23 20 5 Yamaha Scorpio Z 34 28 5,5 Yamaha Vixion 19 17 4,5 Yamaha Byson 28 24 5 Yamaha R15 23 21 4,5 Yamaha R25 23 19,5 4,5 Yamaha YZF R25 23 19 4,5Diameter Ukuran Klep Motor SuzukiUkuran Klep Motor Klep In (mm) Klep Out (mm) Batang Klep(mm) Suzuki Smash 25 22 5 Suzuki Smash Titan 25 22 5 Suzuki Shogun 110 25 22 5 Suzuki Shogun 125 25 22 5 Suzuki Raider 125 22 19 5 Suzuki Satria Fu 150 22 19 5 Suzuki Spin 25 22 5 Suzuki Skydrive 25 22 5 Suzuki Skywave 25 22 5 Suzuki Nex 25 22 5 Suzuki Thunder 125 25,5 23 5 Suzuki Thunder 250 - - - Suzuki FXR 22 19 5Ukuran Diameter Klep KawasakiUkuran Klep Motor Klep In (mm) Klep Out (mm) Batang Klep (mm) Kawasaki Kaze R 24 21 4,5 Kawasaki Edge 24 21 4,5 Kawasaki Blitz 24 21 4,5 Kawasaki Blitz Joy 24 21 4,5 Kawasaki Athlete 26 22 4,5 Kawasaki ZX 130 26 22 4,5 Kawasaki KLX 150 27,5 24 5 Kawasaki KLX 250 33,5 28 5 Kawasaki Dtracker 27,5 24 5 Kawasaki Ninja 250R 22,5 20 4,5 .