Rx King Tahun 2002. Otomotifnet.com - Masih melanjutkan tentang sejarah Yamaha RX King, kali ini kita bahas mengenai generasi tahun 2002 hingga 2006. Tujuh tahun berselang sejak versi 1995, RX King mengalami perubahan lagi di 2002, terutama dari sisi penampilan yang makin modern. Paling jelas terlihat lampu utama tak lagi kotak kaku, tapi sisi bawahnya agak oval, demikian juga lampu sein yang juga jadi oval. Baca Juga: Honda NSR 150 Series, Motor Langka, Ini Daftar Komponen SubstitusinyaEfeknya salah satu ciri khas RX King yaitu letak klakson yang tadinya di bawah lampu utama harus pindah ke bawah tangki, jadi seperti RX Special. Nah pada generasi ini pada 2003 keluar versi terbatas alias limited edition, sebagai tanda ulang tahun RX King ke-20. .
Yamaha RX King Generasi 2002-2006, Ada Edisi Terbatas Cuma
Otomania.com - Yamaha RX-King generasi 2002-2006 punya edisi terbatas alias limited Edition, unitnya enggak terlalu banyak. Bicara Yamaha RX King, seakan tidak ada habisnya, kali ini bahas generasi tahun 2002 hingga 2006.
Yamaha RX-King kembali mengalami ubahan pada 2002 setelah tujuh tahun berselang yaitu sejak versi 1995. Hal tersebut menjadikan ciri khas Yamaha RX King yang awalnya klason berada di bawah lampu utama bergeser di bawah tangki bahan bakar, seperti pada RX-Special.
Baca Juga: Penyakit Khas Yamaha RX-King dan Solusinya, Wajib Simak Sebelum Beli .
Yamaha RX King Gold Edition 2002 Ini Terjual Rp 60 Juta
KBA.ONE, Jakarta - Sebuah sepeda motor Yamaha RX King Gold Edition buatan tahun 2002 terjual Rp60 juta, setara dengan harga Yamaha Xmax terbaru. Spedometer Yamaha RX King Gold Edition 2002 milik Suhenddra.
Yamaha RX King Gold Edition ini menggunakan blok mesin YP1 OS 0. Pelak dan jari-jari Yamaha RX King Gold Edition 2002 masih mulus. Di odometer Yamaha RX King Gold Edition ini tercatat baru berjalan 2 km, wajar untuk sebuah motor baru ketika itu. .
Perjalanan Tipe Yamaha RX King Series dari Masa ke Masa
Salah satu motor 2-tak yang sangat digemari dan menjadi ikon adalah Yamaha RX King (Yamaha RX King Series)Motor yang sering dianggap kontroversial ini, pada akhirnya, menjadi salah satu produk terlaris dari pabrikan ini dengan sistem pembakaran dua langkah. Jejak Legenda Motor 2-Tak Yamaha RX KingMenurut laman otodomain.com, Yamaha RX-135 dikenal sebagai RX-King atau RX-K di Indonesia.
Motor ini adalah sepeda motor bermesin 2-tak yang diproduksi oleh Yamaha pada tahun 1990-an. Motor RX King ini memiliki mesin dengan kekuatan sebesar 18,5 HP, dan produksinya berlangsung hingga akhir tahun 2009, saat regulasi EURO3 menghentikan produksinya. Jenis-jenis Yamaha RX King SeriesDi bawah ini kami akan mengulas berbagai model Yamaha RX King dari masa ke masa: .
Surat-surat Lengkap, Yamaha RX-King Rakitan 2002 Dilelang
GridOto.com - Selain jadi buruan pencinta motor 2-tak, Yamaha RX-King juga merupakan motor legendaris yang diincar banyak kolektor. Tidak heran jika ada kolektor yang rela mengeluarkan banyak uang, untuk membeli Yamaha RX-King varian khusus atau edisi terbatas. Buat sobat GridOto yang tertarik untuk meminang Yamaha RX-King, membelinya dari pelelangan mungkin bisa jadi opsi menarik.
Pasalnya KPKNL Pekalongan akan melelang satu unit Yamaha RX-King rakitan 2002 milik KPP Pratama Batang, Jawa Tengah. Lelang.go.id Surat-surat lengkap, Yamaha RX-King tahun 2002 ini dilelang Rp 8 jutaan. .
Yamaha RX-King....sijambret ternyata masih bergigi
Seiring dengan tenggelamnya motor 2Tak (kecuali Ninja) karena digeser motor 4tak, kini RX-King sudah lumayan jarang kita temui khususnya dijalanan Jakarta. Walau sudah ada komitmen dari pihak Yamaha akan menyediakan suku cadangnya sampai 5 tahun kedepan tidak serta merta bisa mendongkrak pamor si raja jambret. Kalau ditanya mungkin dari 50 orang hanya 2 orang saja yang memilih motor ini sebagai tunggangannya, dalam kondisi barang second tentunya. Selidik punya selidik sibapak penyuka berat RX-King.
Coba bandingkan dengan nasib motor 2tak lain yang sudah setengah sekarat (Kecuali Ninja150). .
Sejarah Perjalanan RX-King dan 10 Generasi Keluarga RX Series
Generasi Pertama Yamaha RX100 di Tahun 1977Motor RX Series generasi pertama yang mengawali sejarah perjalanan RX-king ini diluncurkan pada tahun 1977 dengan spesifikasi mesin 2 tak dan kubikasi hanya sebesar 100 cc saja. Generasi Kedua Yamaha RX125 di Tahun 1979Spesifikasi RX King yang diluncurkan pada 1979 ini sudah di upgrade dari generasi pertamanya.
Generasi Ketiga Yamaha RX-K di Tahun 1980Generasi RX king yang satu ini sudah diupgrade dengan spesifikasi mesin 135 cc. Generasi Kesembilan Yamaha RX-King master di Tahun 1996Motor Yamaha yang satu ini diluncurkan pada tahun 1996 dan bertahan hingga 2001.
Generasi Kesepuluh New Yamaha RX-King di Tahun 2002Yamaha RX-King ini adalah generasi terakhir yang mengakhiri kisah panjang sejarah perjalanan RX-King karena sudah tidak diproduksi lagi setelahnya terkait regulasi emisi di Indonesia. .
Ini Riwayat Yamaha RX King Gold Edition yang Dijual Sahroni
Ini Riwayat Yamaha RX King Gold Edition yang Dijual Sahroniloading...Yamaha RX King Gold Edition. foto/ LH(wbs)dengan warna super langka tahun 2002 milik Wakil Ketua Komisi III DPR RI Ahmad Sahroni dijual melalui akun Instragram pribadinya.'' Dijual KM 0'' tulis Sahroni dalam postingannya.Sahroni yang terkenal memiliki kecintaan terhadap dunia otomotif dengan mengkoleksi kendaraan beragam mobil dan motor, selain itu dirinya juga mengkoleksi berbagai motor sport yang jumlah cukup terbatas atau limeted.RX King Gold Sahroni ini sendiri adalah generasi ke 3 RX King, setelah Kobra dan Master.RX King ini memiliki desain lampu dan panel spedometer yang berbeda dari Kobra dan Master.
Kode blok silinder pada edisi ini tidak menggunakan kode Y tetapi YP.Harga motor Yamaha RX King memang selalu jadi pembicaraan banyak orang. Tahun produksi juga mempengaruhi harga.Seperti diketahui, RX King adalah motor abadi sepanjang masa, di awal kemunculannya sepeda motor ini menjadi raja jalanan, alhasil pencopet dan penjambretpun suka mengendarai si raja ini.Dengan kapasitas mesin 135cc, RX King masih unggul, terutama di tarikan awal hingga saat ini.Hampir semua orang mengenal motor Yamaha RX King, si raja jalanan, si jago merepet dan raja kebul dengan suara brisiknya memekakkan telinga orang di dekatnya. .
Yamaha RX King Gold Edition Super Mulus Ini Terjual Rp 60 Juta
IklanTEMPO.CO, Jakarta - Sebuah sepeda motor Yamaha RX King Gold Edition buatan tahun 2002 terjual Rp 60 juta, setara dengan harga Yamaha Xmax terbaru. Baca: Inilah Yamaha RX King yang Paling Diburu Kolektor, Harga MeroketHendra mengaku motor itu ia beli tahun 2008 dari kawannya yang juga penggemar RX King dengan harga Rp 25 juta.
Yamaha RX King Gold Edition 2002. dok.
Yamaha RX King Gold Edition 2002. dok. Di odometer Yamaha RX King Gold Edition ini tercatat baru berjalan 2 km, wajar untuk sebuah motor baru ketika itu. .