Cara Bore Up F1zr Harian. GridOto.com - Ada dua cara bikin Yamaha F1ZR semakin kencang buat dipakai harian. Dua cara upgrade performa Yamaha F1ZR buat harian adalah porting dan bobok knalpot, mari kita simak untuk mengetahui penjelasannya.
Baca Juga: Tips Beli Motor Bekas, Segini Harga Yamaha F1ZR Bekas Buat Bahan RestorasiNamun, porting Yamaha F1ZR enggak hanya menghaluskan dan membesarkan jalur serta lubang bilas dan lubang exhaust saja, ada perhitungannya. Hitungan 30 mm adalah jarak bibir blok Yamaha F1ZR bagian atas ke lubang bilas atau lubang exhaust. Sedangkan jarak lubang bilas atau transfer port dan lubang exhaust standar Yamaha F1ZR ke bibir blok bagian atas adalah 33 sampai 34 mm. .
Kencang Buat Harian, Ukuran Aman Porting dan Bobok Knalpot
Otomotifnet.com - Harapan banyak orang, Yamaha F1ZR bisa lari kencang namun aman buat harian. Namun enggak boleh asal, semua ada hitungan dan ukurannya seperti yang dijelaskan Ryan Baguntoro, pemilik bengkel spesialis Yamaha F1ZR, Gendenk Speed Motor. Agar lebih jelas, bisa simak penjelasannya di bawah ini:Baca Juga: Nah Kan Bener, Kebiasaan Geber-geber Yamaha F1ZR Bikin Usia Kiprok Pendek1.
Namun, porting Yamaha F1ZR enggak hanya menghaluskan dan membesarkan jalur serta lubang bilas dan lubang exhaust saja, ada ukurannya. Hitungan 30 mm adalah jarak bibir blok Yamaha F1ZR bagian atas ke lubang bilas atau lubang exhaust. .
Paket Bore Up Yamaha F1ZR, Tidak Sampai Rp 1 Juta Tinggal
GridOto.com - Ada paket bore up Yamaha F1ZR yang harganya tidak sampai Rp 1 juta nih Sob. "Untuk Yamaha F1ZR saya jual bore up kit Shark buatan Malaysia," buka Yulita Tanuwijaya, Owner Prokiss Racing kepada GridOto.
Begini Cara Memilih Yamaha F1ZR Dengan Kondisi Apik, Berikut HarganyaIsal/GridOto.com Bore up kit Yamaha F1ZR ini tersedia dalam ukuran 56 mm sama 57 mm"Untuk paket bore up Yamaha F1ZR ada ukuran piston 56 mm dan 57 mm," jelas Chimot, panggilan akrabnya. Sesuai dengan namanya, bore up kit Shark buat Yamaha F1ZR ini tinggal pasang. "Di dalam paket bore up kit Shark buat Yamaha F1ZR ini sudah termasuk blok silinder, piston, ring piston dan pen," jelas Yulita.
.
Cara Korek Mesin 2 Tak, Aman Untuk Harian
Cara Korek Mesin 2 Tak, Aman Untuk Harian – Inilah Teknik & Triknya – Untuk demi meningkatkan dalam performa sepeda motor yang akan dikendarai, dalam teknik bore up pun merupakan salah satu alternatif yang kebanyakan orang dalam merealisasikan hal tersebut. Cara Korek Mesin 2 Tak, Aman Untuk Harian – Inilah Teknik & TriknyaTerlebih bila motor yang kita tunggangi sering di ajak untuk beradventure maupun untuk touring dengan rekan-rekan, hal ini tentu dalam mengorek sebuah mesin juga suatu hal yang baik dan perlu untuk dilakukan. Untuk ulasan kali ini kami ingin berbagi sedikit informasi tentang bagaimana cara yang aman korek mesin 2 tak untuk harian.
Cara Korek Mesin 2 Tak Aman Untuk HarianAdapun dalam cara korek mesin 2 tak aman untuk harian yang perlu diperhatikan bagi anda diantaranya yaitu:Mengukur KompresiMengukur kompresi yaitu teknik utama untuk melakukan bore up mesin 2 tak, caranya silahkan isikan cairan dengan suntikan atau buret lewat busi saat TMA lalu hasilnya dikurangi 0,8cc buat Volume lubang busi, setelah itu dipakai buat perhitungan masukkan di rumus Rk = ( V1/V2 ) + 1. Demikianlah pembahasan mengenai Cara Korek Mesin 2 Tak, Aman Untuk Harian – Inilah Teknik & Triknya semoga dengan adanya ulasan tersebut dapat berguna dan bermanfaat bagi anda semua, terima kasih banyak atas kunjungannya. .
Cara Hitung CC Motor yang Tepat & Benar, Wajib Tahu!
Cara hitung cc motor, misalkan kamu memiliki motor Honda Tiger, dan ingin mengetahui bagaimana rumus cara hitung cc motor Tiger. Cara Menghitung CC Motor dengan AplikasiDi zaman teknologi super canggih seperti sekarang ini, keperluan apa-apa saja dapat dengan mudah dibantu menggunakan aplikasi untuk cara hitung cc motor, bahkan untuk menghitung rumus cc motor secara online. Cara Hitung CC Motor Konfigurasi Satu SilinderUntuk cara hitung cc motor dengan konfigurasi satu silinder, pergunakanlah cara hitung cc motor dengan rumus seperti yang telah dijelaskan diatas. Cara Hitung CC Motor dengan Melihatnya di STNKCara mudah lainnya untuk mengetahui besaran cc motor milikmu adalah dengan melihat cc motor di STNK. Secara singkat saja, karena kita telah membahas cara hitung cc motor diatas, maka untuk cara menghitung cc motor Jupiter Z, cara hitung cc motor ini juga dapat dilakukan setelah kita mengetahui ukuran diameter pistonnya adalah sebagai berikut. .
Rumus Rahasia Tuning Mesin 2 Tak Part 1, Exhaust Port
Memecahkan misteri performa maksimal mesin motor 2 Tak masih menjadi kesenangan bagi sebagian orang. Seperti lubang pembuangan atau exhaust, lubang transfer utama dan tambahan serta lubang pendorong alias boost port yang masing-masing memiliki tugas sendiri-sendiri.
Tuning Exhaust Port Mesin 2 TakSasaran utama tuner dua langkah ketika memodifikasi silinder adalah lubang buang alias exhaust. Seperti Kawasaki Ninja 150 RR dengan Super KIPS (Kawasaki Integrated Power Valve System), YPVS (Yamaha Power Valve System) di Yamaha TZM 150 nya dan Honda dengan RC Valve (Revolutionary Controlled Exhaust Valve System). Sebelum memulai otak-atik bagian ini, kamu harus tahu formula untuk menghitung tinggi lubang exhaust ideal sebuah mesin 2 Tak sesuai dengan kebutuhan.
.
3 Cara Menghitung Cc Motor Bore Up Dan Stroke Up – Moladin
Cara menghitung Cc Motor – Ketika membeli sepeda motor, tentunya Anda pasti memilih kendaraan dengan cc yang sesuai kebutuhan. Cara Menghitung cc Motor dengan TepatSebelum mengetahui cara menghitung cc motor, ada baiknya untuk mengenal kapasitas mesin terlebih dahulu.
Beda Bore Up dan OversizeIstilah bore up merujuk pada membesarkan diameter piston motor sekaligus mengganti boring asli. Menghitung CC Motor yang Sudah di Stroke UpModifikasi mesin jenis Stroke up dilakukan dengan memanjangkan bagian stroke atau langkah dari silinder.
Oleh karena itulah, dari awal sudah disebutkan bahwa setiap melakukan bore up dan stroke up, perlu diawasi oleh teknisi yang ahli. .