Cara Cek Harga Sparepart Yamaha. Nah bagi kamu pengguna sepeda motor Yamaha, sudah ada layanan spare part online untuk mengetahui harga komponen yang diinginkan. (BACA JUGA: Pilihan Knalpot Racing Yamaha XMAX 250, Dijamin Ganteng dan Powerful)Cara pertama adalah dengan berkunjung ke laman web http://www.yamaha-motor.co.id/page/partscatalogue. Klik di bagian Click Here kemudian klik Setuju, untuk bisa lanjut ke halaman pemilihan model dan tipe motor.
Lalu kamu bisa melakukan pemilihan sepeda motor berdasarkan kapasitas mesin, nama model, dan tahun model, atau bisa lewat memasukkan nomer rangka. Yamaha Indonesia Pemilihan model .
YAMAHA PartsCatalogue IDN
Parts catalogues for products sold in Indonesian by Yamaha Motor Corporation can be viewed. Before using, check that you are connected to a 3G network or WiFi.
* Information collected by this appIn order to improve this service and this app, Yamaha Motor Corporation collects information such as access logs to the server from this app, usage history of this app (screens selected, button operations, etc. We do not collect information that identifies individuals.
The information collected is appropriately handled within the range of the purpose of use. .
Mudahnya Cek Sparepart Yamaha dan Harganya Via Aplikasi
., salam pertamax7.com,, Saya baru saja mendapat info dari rekan ane yang menjabat sebagai bos sparepart di sebuah diler besar R-Shop yamaha yang tidak mau terkenal,, sebut saja lek udin… Wah menarik nih.. Mudahnya Cek Sparepart Yamaha dan Harganya Via Aplikasi Android “Yamaha PartsCatalogue“Kini cek sparepart motor yamaha tak melulu pake browser PC, pake aplikasi andorid pun mudah, ok nggak usah panjang lebar toh nggak dibaca, langsung saja ke play store cari aplikasi bernama Yamaha PartsCatalogueARTIKEL INI BUKAN UNTUK BABE plus minus +- BABE.CO.ID / BABE.NEWS ! tenang om, klik dulu tampil stock dan harga..
tada munculmembantu bukan,, murah meriah euy…apakah ini aplikasi pake koneksi internet? ane coba matikan wifi ane gankembali ke aplikasi yamaha partscatalogueheheh jaringan error saat membuka aplikasi,, owalah aplikasi ini buruh koneksi internet om…. ya wisaplikasi kecil berguna nih buat tahu harga dan kode part motor yamaha kita, untuk mengurangi kecurangan oknum bengkel/ sales juga, sip…. maklum saja 3S salah satunya sparepart adalah fondasi penting nilai “Trust” konsumen setia,, kalau sparepart susah alamat dah…last, pastikan kuota internetmu masih,, selamat datang di mudahnya era digital ( @ipanase )semoga bergunaikuti berita terbaru dan silaturahmi via .
Cari Sparepart Original Yamaha Kini Bisa Lewat Hp MallOtomotif
Cari Sparepart Original Yamaha Kini Bisa Lewat HpPT Yamaha Indonesia Motor Manufacturing (YIMM) semakin mempermudah konsumen dengan produk barunya. Dalam laman resmi Yamaha Motor, aplikasi ini diberi nama Y Pec (Yamaha-Part Electric Catalog Mobile) dan hadir untuk pengguna smartphone Andriod ataupun iOS.
Beli Sparepart Original Yamaha, Yamaha Mustika motor Memberi Kemudahan beli Part secara online, Melalui Tokopedia Lihat Disini > MallOtomotif Toko online terpercaya di Indonesia. Selain menyediakan nomor spare part, Y Pec mobile ini juga menyediakan informasi tentang harga dan stok (Yamaha Center). Bagi Anda yang berminat, aplikasi Y Pec dari Yamaha dapat diunduh disini.
.
YAMAHA Parts Catalogue IDN di App Store
Part Katalog ini bisa dilihat pada iPad atau iPhone anda. Part Katalog untuk produk yang dijual di Indonesia oleh Yamaha Motor Corporation yang dapat di lihat. * Informasi yang telah dikumpulkan oleh aplikasi ini. Dalam rangka meningkatkan layanan dan aplikasi ini, Yamaha Motor Corporation mengumpulkan informasi seperti akses log ke server dari aplikasi ini, riwayat penggunaan aplikasi (pilihan layar, pengoperasian tombol,dll.
Mungkin next nya bisa ditingkatkan untuk ada update harga terbaru, warna aplikasi yg kontras di iphone, serta book sparepart di bengkel terdekat. .
Sparepart Motor Murah
Toko Sparepart Motor di Jakarta Paling LengkapAnda sedang binggung mencari Toko Sparepart Motor yang lengkap? Kami tempatnya, dimana Toko kami menyediakan berbagai macam suku cadang,aksesoris maupun pernak-pernik untuk motor anda dan bisa anda dapatkan secara mudah di Toko resmi kamiSelain menyediakan segala suku cadang atau sparepart kami juga memberikan harga yang murah untuk semua items yang ada di toko kami.Dan tentunya barang yang kami jual merupakan barang asli dari produsen motor baik itu Honda,Suzuki,Yamaha,Kawasaki Dll. .
Yamaha Umumkan Aplikasi Informasi Suku Cadang Motor Asli
IklanTEMPO.CO, Jakarta - Yamaha menghadirkan aplikasi khusus bernama Yamaha Part Electric Catalogue (YPEC IDN). Aplikasi menyediakan informasi model, sepeda motor Yamaha, harga, hingga ketersediaan suku cadang asli sepeda motor Yamaha.
IklanScroll Untuk Melanjutkan“Suku cadang menjadi kebutuhan pengguna motor Yamaha,” ujar dia dalam katerangan tertulis Yamaha yang dikutip hari ini, Selasa, 29 Maret 2021. Kehadiran aplikasi My Yamaha Motor pada pertengahan April 2020 diklaim semakin membuat Yamaha terhubung secara digital dengan konsumen.
“Yamaha ingin menciptakan ikatan yang kuat dengan konsumen dalam bentuk aplikasi online My Yamaha Motor yang lebih memudahkan semua konsumen Yamaha dalam mendapatkan pelayanan terbaik dari seluruh sumber daya yang Yamaha miliki,” kata President Director & CEO PT Yamaha Indonesia Motor Mfg, Minoru Morimoto, dalam peluncuran aplikasi My Yamaha Motor secara virtual pada 15 April 2020. .
Cara Cek Harga Spare part Agar Tidak Merasa Upping Price Saat
Apakah kang bro pernah merasa dirugikan saat beli spare part karena merasa harganya tidak sesuai harga HET ( Harga Eceran Tertinggi) ? untuk dealer yamaha harus menjual harga spare part sesuai HET yang sudah ditentukan oleh pabrik yamaha jika ada dealer yamaha yang menjual spare part tidak sesuai HET maka kejadian ini bisa dilaporkan ke call center. Nach biar kang bro tidak merasa dirugikan saat membeli part yang kang bro inginkan silahkkan cek harga part dengan cara berikut ini.
Setelah klik price list maka akan muncul kolom untuk diisi kode sparepart yang kang bro akan cek harganya. Bisa juga kang bro sebelum pergi ke bengkel untuk membeli sparepart yang dibutuhkan, buka part katalog yang tersedia di web yamaha pilih sesuai jenis motor yang kang bro punya. .