Cara Ganti Baterai Remot Vario 150. GridOto.com – Bisa dikerjakan dengan mudah sambil ngabuburit, nih cara ganti baterai remote keyless di motor matic keluaran Honda. Jika kondisi remote keyless sudah menunjukkan gejala baterai lemah, sebaiknya segera diganti dengan baterai baru.
Remote Keyless Sebaiknya DimatikanBaterai CR2032 untuk remote keyless HondaCukup pakai kuku atau bantuan obeng min, congkel bagian bawah remote sampai terbuka lalu buka perlahan seluruh sisinya. Setelah cover remote terlepas, lepas baterai bawaan dengan cara dicongkel lagi sama seperti cara melepas cover sebelumnya. youtube Bagian dalam remote keyless motor matic HondaBaca Juga: Cover Tutup Tangki Bensin Honda PCX 160 Susah Dibuka? .
CARA MENGGANTI BATERAI REMOT VARIO 150
Gaya modifikasinya matic proper yang marak di Indonesia. Jika melihat motor-motor di atas, mungkin Anda mengira pemiliknya berada di Indonesia atau negara Asia Tenggara lain.
Sebab motor yang dipajang memang jamak ditemui di sini. Tapi jangan salah, motor-motor seperti Honda Vario, Yamaha Aerox dan Yamaha Soul GT (Spesifikasi | Berita) itu ternyata ada di Amerika Serikat lho. Seperti beberapa motor yang diunggah di sosial media berikut. .