![Cara Membuat Mesin Vespa Jadi Kencang. [Tips Jitu] Cara Modifikasi Motor Vespa Agar Berlari Lebih Kencang](https://img.affmotor.com/785x0_www.teknik-otomotif.co.id/wp-content/uploads/2020/07/oto1.jpg)
Cara Membuat Mesin Vespa Jadi Kencang. Cara Modifikasi Motor Vespa Agar Berlari Lebih Kencang – Untuk pembahasan kali ini kamia akan mengulas mengenai bagaimana cara modifikasi motor vespa agar berlari lebih kencang, nah agar lebih dapat memahami dan dimengerti simak pemaparannya selengkapnya dibawah ini. Dalam cara modifikasi motor vespa agar berlari lebih kencang sebenarnya bukanlah merupakan hal yang terhitung sulit untuk dilakukan, terlebih lagi jika mengingat bahwa pada saat ini sudah sangat banyak bengkel modifikasi yang dimana menerima untuk modifikasi motor dengan konsep racing. Untuk verian vespa terbaru mungkin kapasitas mesinnya sendiri sudah diatas motor vespa pendahulunya serta cenderung sudah menggunakan berbagai teknologi modern, berbeda dengan motor vespa terdahulu yang masih cenderung menggunakan mesin 2 langkah dengan kapasitas yang kecil.
Untuk hal ini maka dari itulah mengapa tidak sedikit kalangan yang ingin mengetahui berbagai cara modifikasi motor vespa agar berlari lebih kenvcang, khususnya mungkin untuk mereka pengguna motor vespa lama yang masih mengusung mesin tipe 2 langkah dengan kapasitas mesin yang tidak terlalu besar. Demikianlah pembahasan mengenai Cara Modifikasi Motor Vespa Agar Berlari Lebih Kencang semoga dengan adanya ulasan tersebut dapat berguna dan bermanfaat bagi kalian semua, terima kasih banyak atas kunjungannya. .
7 Cara Bikin Vespa Kencang, Tarikan Enteng Dan Napas Vespa

Cara Bikin Vespa Kencang untuk Harian – Pada umumnya vespa memiliki 150cc menurut saya sih sudah kencang namun dikarenakan vespa adalah motor tua sehingga tenaganya sudah menurun. tapi tidak semua ya vespa memiliki 150cc ada juga yang di bawahnya seperti Vespa PTS, Vespa Special, Vespa Primavera (Vespa Smallframe Slass). Cara Bikin Vespa Kencang 2Tax Harian Ngebut tapi Tetep Irit – Bore up vespa 2-tak1. sebab ini menyesuaikan spuyer bensin vespa yang diperbesar agar tarikan vespa enteng dan agar nafas vespa panjang.
Itulah ulasan mengenai Cara Bikin Vespa Kencang , Tarikan Enteng dan Napas Vespa Panjang, semoga dengan adanya artikel ini bisa membantu sobat vespa se indonesia Salam Satu vespa Sejuta saudara. .
Cara Buat Vespa Makin Kencang
:strip_icc():format(jpeg)/kly-media-production/medias/1324266/original/000371400_1471847079-vespa-e1405976200310.jpg)
Liputan6.com, Jakarta - Vespa pada dasarnya merupakan kendaraan roda dua yang sangat kencang, meski bentuk fisiknya tidak meyakinkan. Meski demikian, kecepatan Vespa ternyata masih bisa ditambah, dengan sedikit modifikasi sebagaimana kendaraan-kendaraan lain.
Ardiansyah, mekanik Scooter Clinic, mengatakan bahwa ada beberapa cara yang bisa dilakukan untuk membuat Vespa klasik semakin kencang. "Kalau untuk mengencangkan Vespa klasik itu bisa dilakukan dengan pakai produk impor Polini," ujar Ardiansyah, mekanik Scooter Clinic, di bengkel mereka terletak di Lenteng Agung, Jakarta, kepada Liputan6.com beberapa hari yang lalu. Secara teknis, porting polish adalah memapas atau menghaluskan dinding lubang bagian dalam intake dan exhaust di ruang bakar menggunakan bor tuner. .
Bengkel Spesialis Vespa Balikpapan Scooter Racing Team, Siap

Bengkel Spesialis Vespa Balikpapan Scooter Racing Team, Siap Bikin Vespa Jadi Kencang! Banyak bengkel spesialis Vespa kencang, buat kamu yang tinggal di… .
Vespa Sprint 150 Buat Dua Arena, Tampilan Memikat, Mesin Spek
/photo/2020/07/30/3206277870.jpg)
Dibuktikan Muhammad Aditya Sukardi pada modifikasi Vespa Sprint 150ie 3V lansiran 2015 kesayangannya. Agar tampilan Vespa langsung berubah, sekujur bodi dicat ulang di KAS Autopaint di bilangan Jatiasih, Bekasi.
Pakai warna Austin Yellow, lalu ditambahkan aksen krom pada lis bodi. “Sedang depan pakai Maru’s dari Taiwan yang dicat ulang warna cooper rose gold." "Pelek belakang belum pakai Maru’s karena masih teromol, rencananya mau pasang cakram dan Maru’s sekalian,” lanjut Adit.
.
Ingin Punya Vespa Balap? Begini Cara Modifikasinya

Buktinya geliat balap Vespa cukup menyita perhatian. Salah satu contohnya adalah ajang balap Vespa ISC yang berlangsung Agustus 2017 lalu atau even balap Vespa di kejuaraan daerah lainnya.
Namun ada juga mereka yang doyan balap, mengarahkan modifikasi Vespa-nya menjadi Vespa balap. “Biasanya kalau mau modifikasi Vespa balap diutamakan pada mesin dan kaki-kakinya. Untuk mendapatkan Vespa model balap ini biasanya sang builder berpikir keras untuk membuat motor benar-benar enak untuk dikontrol dan responsif. .
Scooter VIP Surabaya Bengkel Ala Cafe, Tempat Nyaman Bikin
/photo/2019/08/02/491877407.jpg)
Scooter Victory Inter Part atau yang biasa dikenal dengan Scooter VIP membuka cabang di Surabaya, Jawa Timur. Scooter VIP ini sebenarnya berpusat di Bekasi, Jawa Barat dan merupakan distributor tunggal racing part Polini dan Malossi dari Italia.
"Desain interior Workshop Scooter VIP Surabaya ini mengangkat tema Scandinavian Pop-up Store," ungkap Andi Wahyu Widianto, Branch Manager Scooter VIP Surabaya. Konsep artsy bernuansa sederhana namun tetap elegan, selaras dengan segmentasi pasar Scooter VIP.
Scooter VIP SurabayaMenurutnya, konsep ini yang berkembang pada era 1950-an dan ditambah dengan sentuhan neon retro light memunculkan kesan yang classy. .
Vespa VBB Jadi Modern, Telan Dana Rp 130 Juta, Mesin Full
/photo/2020/08/02/2346866390.jpeg)
Otomotifnet.com - Mayoritas Vespa VBB oleh pemiliknya dipertahankan orisinal, maklum skuter tua. Tapi lain dengan Hanhan Himawan, yang justru membuat Vespa VBB jadi racing! “Jadi gua ditantang untuk bikin Vespa VBB kencang.
Akhirnya mesin VBB dirombak, “Crankcase ganti pakai Vespa Excel yang lebih muda. Fariz/otomotifnet.com Crankcase Excel menampung mesin 170 cc dengan spesifikasi tinggi, sekali tarik njengaattt…Baca Juga: Bengkel A15 Engineering Beri Promo, Tes Dyno 1 Jam Gratis 1 Jam! .
Cara Bikin Mesin Vespa 2Tax Harian Ngebut tapi ...

Vespa-Piaggio-Indonesia - Vespa pada umumnya memiliki 150cc walaupn ada sebagian yang memiliki cc mesin di bawahnya, contoh: Vespa PTS, Vespa Special, Vespa Primavera (Vespa Smallframe Slass), tetapi Vespa cc 150 yang kebanyakan di miliki para scooterist, kadang jalannya terasa pelan padahal cc mesinnya besar. Nah, jadi, gimana sih cara bikin Vespa biar ngebut tetapi tetap irit bahan bakar? Cara Korek Vespa Harian Biar Ngebut tapi Tetep Irit1.
mungkin itu pertanyaan yang diajukan dari benak sobat vespa, maksudnya gini loh, sobat hanya perlu memperbesar lubang-lubang yang ada pada boring vespa sobat, atau istilahnya di-tuner. Begitulah, Sob, cara bikin Korek Harian Vespa Biar Ngebut dan Tetep irit bahan bakar yang bisa saya informasikan, semoga bisa membantu dan menambah pengetahuan sobat tentang cara korek vespa: bore-up, stroke-up dan tune-up.
.