Cara Menghilangkan Gredek Di Pcx. Otoseken.id - Gejala gredek pada CVT Honda PCX 150 produksi tahun 2017 sampai 2021 menjadi salah satu penyakit yang dialami skutik 150 cc besutan Honda ini. Ikim menjelaskan, penyebab CVT gredek disebabkan karena traksi CVT kurang menggigit, menurutnya hampir semua motor matik punya gejala gredek, tapi Honda PCX 150 gredek-nya paling parah, sampai getar ke bodi. Gredek yang parah pada CVT Honda PCX 150 ini tentunya bikin enggak nyaman penggunanya, untungnya gejala gredek ini bisa diusir atau diminimalisir.
RI Matic Shop & Service Paket upgrade CVT Honda PCX di bengkel RI matic Shop & Service"Kemudian ganti dumper CVT yang dilengkapi bushing, custom pulley, mangkok CVT custom yang sudah dilubangi untuk membuang debu, lalu ganti per CVT dan roller. Biaya upgrade CVT untuk Honda PCX 150 di bengkel tersebut, ditawarkan Rp 1,2 juta berikut garansi selama dua tahun atau 20.000 kilometer kilometer.
.
Cara Mengurangi Gredek Honda PCX Lokal Dengan Modal 10
Cuma modal 10 ribuan maka gredek Honda PCX bisa berkurang bahkan menghilang loh! Simak lebih lanjut yes…Honda PCX 150 lokal cukup banyak dikeluhkan oleh pemiliknya akan gejala gredek yang menyertainya. Bahkan kasus tersebut sempat membuat muncul adanya petisi Recal Honda PCX 150 dan ditandatangi lebih dari 3 ribu orang (baca: Honda PCX 150 kena petisi recal).
HILANGKAN GREDEK HONDA PCX MODAL 10 RIBUANKalau lads merasa tips dari KBY pada link di atas masih termasuk mahal, nah cara yang dilakukan berikut ini bisa dianggap cara yang murah meriah yang ada untuk menghilangkan Gredek Honda PCX. GANTI KARET DUMPER KOPLINGPenggantian karet dumper seperti ini pernah dilakukan oleh Rama Rachmawan dari JTF Junior.
.
Ini Cara Ampuh Buat Hilangkan Gredek di CVT Honda PCX 150
GridOto.com - Ada cara ampuh buat mengurangi gredek pada Honda PCX 150 lokal. Cara mengurangi gredek pada Honda PCX 150 lokal dengan mengganti gir rasio bawaan motor.
Hal ini sudah dilakukan oleh Punggawa Gilang Speed Way (GSW) yang pakai Honda PCX 150 lokal buat aktivitas harian dan terbukti ampuh. "Tapi counter gearnya pakai kepunyaan Honda PCX CBU atau PCX Old," jelas mekanik yang akrab disapa Gie ini.
"Saya sudah coba, gredek pada Honda PCX 150 lokal jadi berkurang dan tidak gampang muncul," tambahnya. .
Atasi Gredek Honda PCX 150 Tak Perlu Servis Apalagi Ganti Part
Bahkan tidak sedikit yang mengganti part CVT untuk menghilangkan gejala gredek di Honda PCX 150. Baca Juga: Kocak, Honda PCX 150 Servis di Bengkel Resmi Yamaha, Buat Ngilangin Gredek Pakai Part Yamaha NMAX? Baca Juga: Jangan Asal Bolongin Mangkok Kopling, Ini Kunci Agar CVT Honda PCX 150, ADV150, Vario 125 dan 150 Bebas GredekTapi tenang, ada trik mudah yang diberikan oleh pengguna Honda PCX 150 untuk menghilangkan gejala gredeknya. Tidak perlu servis dan tidak perlu ganti part, gredek di Honda PCX 150 akan hilang. Seperti yang dituturkan Qonita Alfathunissa yang membeli Honda PCX 150 pada awal Agustus 2019 lalu.
.
Penyakit CVT PCX 150 Gredeg Karena Hal Ini, Solusi Banyak
Otomotifnet.com - Salah satu problem khas dari Honda PCX 150 adalah gredeg yang terjadi saat awal berakselerasi. Tapi ternyata gredeg ini terbilang lumrah untuk motor dengan tipe transmisi CVT hanya beda interval gredegnya, pasalnya akan selalu ada debu hasil gesekan kampas kopling dengan mangkoknya. “Itu bisa terjadi karena hubungan kampas kopling dan outer clutch atau mangkok itu selip. Kampas kopling tidak bisa mengikat dengan kuat pada outer clutch saat rpm mesin rendah.”Baca Juga: AHM Bakal Pasarkan PCX Electric Buntut Penjualan Saudaranya Positif? "Kami sarankan untuk dicek lagi ke AHASS terdekat,” sebut Endro Sutarno, Technical Service Division PT Astra Honda Motor (AHM). .
Biaya Hilangkan Gredek di Honda PCX 160, Tidak Sampai Rp 200
Gejala gredek ini timbul dari bagian CVT bila usia motor sudah di atas satu tahun, apalagi jarang lakukan servis rutin. Ivan selaku Pemilik YR Custom yang merupakan bengkel spesialis CVT menjelaskan memang masalah gredek ini timbul di berbagai motor matic, seperti Honda PCX 160 misalnya. Untuk biaya menghilangkan gredek di Honda PCX 160 cukup mengeluarkan Rp 145 ribu.
"Biaya modifikasi mangkok ganda melubangi dan kartel itu biayanya Rp 120 ribu dan untuk ongkos bongkar pasang CVT itu hanya Rp 25 ribu saja," jelasnya. Baca Juga: Karteling Mangkok Kampas Ganda, Bisa Hilangkan Gredek di Motor MaticLebih lanjut, Ivan menjelaskan pada saat CVT dibongkar sudah sekalian dilakukan pembersihan. .
Bagaimana Cara Menghilangkan Gredek Honda Pcx Baru 3 Bulan
Bagaimana Cara Menghilangkan Gredek Honda Pcx Baru 3 Bulan Servis Sudah Muncul Lagi Solusinya? Masak 3 bln service hanya untuk ngilangin gredek. ane aman dh 2thn – Sahruritu mending 3 bulan lah saya service sehari sebelum berangkat jalan pekalongan ke bekasi ga lama gredeknya kumat😭 – Fikri1. Lobangin mangkok kanvas ga ush banyak2 4 buah aja di bagian pas tekukan (guna untuk membuang sisa kotoran kanvas )2. Ganti kanvas nmax merk daytona PNP PCX3.ganti per sentri beat karbu 3buah4. .
CVT PCX Lokal Gredek? Bawa Santai Aja bro, Ikuti Tips Berikut Ini!
Termasuk keluhan CVT PCX Lokal gredek. Ada salah satu owner PCX Lokal yang mau berbagi cerita tentang kisah suksesnya mengatasi CVT PCX Lokal gredek. Ramuan Obat CVT PCX Lokal GredekPenasaran dengan ramuan obat CVT PCX Lokal gredek? Nih silahkan disimak:Kanvas Kopling NMAXRoller Suzuki SkywavePer CVT PCX ThailandBeberapa oprekan rahasia LD Garage“penekanan saya bahwa penyakit CVT PCX Lokal gredek ini adalah kualitas dan spek teknis parts CVT PCX Lokal yang benar-benar mengecewakan. Buat teman-teman New Honda PCX 150 (PCX Lokal) owner yang penasaran dengan bengkel LD Garage, bisa langsung datang kelokasi berikut ini:Well, demikian artikel mengenai solusi CVT PCX Lokal Gredek.
.
Motor Matic Kerap Berbunyi “Gredek-gredek,” Ini Penyebab Dan
Motor Matic Kerap Berbunyi “Gredek-gredek,” Ini Penyebab Dan SolusinyaWalaupun tidak semua, namun ada banyak juga pastinya para pengguna motor matic yang mengalami hal satu ini, yaitu bunyi kasar, gredek-gredek, atau seperti bunyi kopling pada mesin yang tidak pas. Mayoritas bunyi tersebut terdengar ketika pengguna motor matic menekan gas dari posisi pelan ke kencang. PenyebabKetika Anda memutuskan untuk membawa motor matic yang berbunyi gredek-gredek tersebut, maka jangan langsung memvonis bahwa penyebab timbulnya bunyi tersebut adalah pada satu bagian saja karena sebenarnya ada beberapa hal yang menjadi penyebabnya. SolusiJadi solusi paling sederhana adalah melakukan servis di tempat servis atau dealer motor matic terdekat.
Namun apabila setelah membersihkan bagian-bagian tersebut dan motor matic masih berbunyi gredek-gredek, maka tidak ada cara lain, Anda harus menggantinya dengan perangkat yang dijual di bengkel resminya. .