Cara Pasang Tps Mio M3. GridOto.com - Pada throttle body motor injeksi terdapat Throttle Position Sensor atau biasa disebut juga dengan TPS atau TP. "TPS atau TP berfungsi untuk membaca bukaan koin (throttle valve) pada throttle body," buka Suryo selaku Mekanik bengkel R59 Racing kepada GridOto.com pada Kamis (25/06/2020). Pada koin atau throttle valve di throttle body fungsinya untuk mengatur sebarapa banyak udara yang masuk ke ruang bakar.
Isal/GridOto.com Throttle Position Sensor (TPS) pada Throttle BodyBaca Juga: Cocok Buat Upgrade, Pasang Throttle Body Honda CBR150 di Vario 125Data yang dikirimkan oleh TPS ini kemudian jadi masukan ECU. "Prinsip sederhanannya semakin besar koin (throttle valve) terbuka maka semakin banyak juga bensin yang disemprotkan injector," tuturnya.
.
Cara Geser TPS di Motor Injeksi Tambah Debit Bahan Bakar
Menambah debit bahan bakar di motor injeksi, bisanya dibantu aplikasi piggyback atau ganti electronic control unit (ECU) stand alone. Triknya, cukup menggeser throttle position sensor (TPS) yang menempel di throttle body sebelah kanan.
Ini bisa membuat ECU membaca input bukaan throttle berbeda dari kondisi standar, sehingga kemudian memerintahkan injektor untuk menyemprotkan bahan bakar lebih banyak, atau lebih sedikit dari semula. “Untuk di Kawasaki New Ninja 250R, sebelum digeser ke kiri dan ke kanan, harus dikendorkan terlebih dahulu baut yang mengikat TPS ini! (www.motorplus-online.com) .