Kelemahan Honda Cbr 150 Tahun 2015. Otoseken.id - Selain Yamaha R15, Honda CBR150R merupakan salah satu motor sport fairing 150cc yang banyak diminati kaum muda. Honda CBR150R kini sudah memiliki generasi kelima, Robby selaku owner dari Bengkel Motoprime Racing (MPR) membeberkan masing-masing kelemahan CBR tiap generasi. CBR150R generasi pertama atau disebut CBR ramping atau CBR old, sudah ada sejak 2002, namun PT Astra Honda Motor (AHM) pada saat itu belum memasarkan model tersebut.
MOTOR PLUS CBR 150R CBU Thailand, beda generasi, lain masalahBaca Juga: Sejarah Honda CBR250R Gen 1 di Indonesia, Dijuluki CBR SempakHonda mulai memproduksi Honda CBR150R pada 2014 melalui CBR150R generasi ketiga yang sudah berstatus CKD. "Baru deh pada sekitar 2014, AHM mulai produksi Honda CBR 150R dan mulai dijual awal 2015," tambahnya.
.
Seken Keren: Ini Dia Penyakit yang Sering Menyerang Honda CBR
GridOto.com- Salah satu jenis motor sport besutan Honda yang saat itu banyak digandrungi anak muda ialah Honda CBR 150R. Sebuah motor sport 150 cc ini rupanya memiliki banyak kelebihan sehingga buat anak muda tertarik mengunakannya. Robby selaku Owner dari Bengkel Motoprime Racing (MPR) mengatakan salah satu kelemahan utama pada Honda CBR 150R itu memiliki perbedaan masing-masing.
(BACA JUGA: Seken Keren: Ini Bengkel Spesialis Honda CBR 150R Impor Thailand)Salah satu kelemahan lainya pada CBR 150R ialah pada bagian tensioner yang dimilikinya cepat rusak. "Honda CBR facelift (LED) motor ini menurut kita paling banyak kendala, yaitu tensionernya mudah lemah, konsturksi koplingnya mudah rusak," bebernya. .
Honda CBR 150R, Daftar Masalah Langganan Menyerang CBR
Otoseken.id - Sebelum PT Astra Honda Motor (AHM) memproduksi Honda CBR, Honda CBR 150R sudah mengaspal lebih dulu di Indonesia. Masuk dengan skema completely build-up atau CBU, Honda CBR 150R ini dikenal dengan julukan CBR Ramping"Mungkin karena bentuk fairing yang kecil dan ramping," ujar ujar Ismail, pemilik Honda CBR 150R old. Masuk Indonesia sekitar pertengahan 2006, Honda CBR 150R ini masih banyak mengusung teknologi jadul. Awas, Lebar Bodi Aduhainya Menyiksa"Baru deh pada sekitar 2014 , AHM mulai produksi Honda CBR 150R dan mulai dijual awal 2015," tambahnya.
"Tergantung jenis Honda CBR 150R generasi berapa, soalnya setiap CBR 150R punya sisi rentan masing-masing," yakin Robby. .
Ulasan Motor Honda CBR 150R
Anda pengguna motor Honda CBR 150R ? Halaman ini mengulas tipe varian Honda CBR 150R STD dan Honda CBR 150R Repsol Edition. Kami harap setelah membaca pengalaman teman teman kita menggunakan motor Honda CBR 150R maka anda bisa lebih mengerti tentang kelebihan dan kekurangan dari motor ini.
Halaman ini berisikan ulasan motor Honda CBR 150R yang ditulis berdasarkan pengalaman orang orang seperti anda. jelas saya suka DOHC yang di tanam di mesin Honda CBR 150R yg membuat ini jadi kelebihan tersendiri dari motor ini. .
Kelemahan Honda Verza 150 dan Kelebihannya, Penggemar Motor
Dengan 1 liter bahan bakar, Honda Verza 150 Injeksi ini mampu menempuh jarak sejauh 45,25 km. Tampilan Gagah dan stylishMeskipun tergolong motor sport kelas menengah ke bawah namun tampilan dari motor Honda Verza ini tak dapat diremehkan.
Mantap untuk bermanuverKelincahan Honda Verza 150 sudah tak diragukan lagi. Demikian kelemahan Honda Verza 150 dan kelebihannya. Jika anda berniat untuk memiliki motor sport dengan spesifikasi bagus dan murah mungkin Honda Verza 150 ini dapat menjadi salah satu pilihan.
.
Kekurangan dan kelebihan CBR150R versi lokal.
Sebagai review terakhir MB akan ungkapkan beberapa kekurangan dan kelebihan Honda CBR150R yang dibuat Indonesia atau yang biasa disebut Honda CBR150R versi lokal. Setidaknya dari tulisan ini bisa sedikit menggambarkan keadaan Honda CBR150R versi lokal sebenarnya dan bisa menjadi acuan atau pertimbangan Bro & Sis untuk meminang Honda CBR150R ini.
Lalu, apa kelebihan CBR150R lokal? Untuk kekurangan dan kelebihan CBR150R lokal lainnya, Bro & Sis juga bisa tengok artikel – artikel ini :–https://motorblitz.com/2014/11/12/apa-yang-terjadi-dengan-rangka-tralis-cbr150r-setelah-kehujanan/–https://motorblitz.com/2014/10/27/photo-gallery-honda-cbr150r-speedy-black-version-dual-keen-eyes/–https://motorblitz.com/2014/10/28/photo-gallery-new-honda-cbr150r-speedy-black-version-dual-keen-eyes-2/Overall dilihat dari footstep boncenger, penempatan plat nomer depan, dan bentuk headlamp, CBR150R lokal ini sebenarnya sudah banyak perbaikan dan memenuhi harapan konsumen, sayangnya ada bagian – bagian atau part tertentu yang kesannya seperti terburu – buru dalam pengerjaannya. Sekarang tinggal konsumen yang menilai, apakah CBR150R lokal ini benar – benar “Value for Money”? .
Ini Keunggulan dan Kelemahan Honda CB150R Streetfire
Gambar Review PenggunaHonda CB150R Streetfire merupakan versi tanpa fairing dari motor sport kompak, CBR150R. Karena itu, perhatikan dulu keunggulan dan kelemahan Honda CB150R sebelum membeli.
KeunggulanAstra Honda Motor menset banderol di angka yang pas, Rp 27,481 juta- Rp 28,581 juta OTR Jakarta. Pesaingnya macam Yamaha Vixion dan Suzuki GSX-S150, juga berada di rentang yang kurang lebih sama.
Soal tampilan, Honda CB150R Streetfire punya warna beragam. .
Kelebihan dan kekurangan All New Honda CB150r 2015!!
Honda baru saja mengeluarkan penantang kuat dari Yamaha Vixion Advanced, dan siap bertarung habis-habis-an, Honda tidak main-main dalam mengeluarkan motor terbaru ini, selain sudah membentuk team khusus Spesial sales force secara product juga Honda CB150r sangat mumpuni. baru tajam dan sporty, Lampu depan sudah full LED, lampu sein menggunakan satu titik LED, desainnya pun dibuat sedemikian rupa sehingga terlihat keren banget.
belum memiliki undercowl seperti Yamaha vixion advanced, jika diberi maka tampilannya pasti lebih keren, madev dengar akan dijual terpisah sebagai part accesoris. Mesin baru belum teruji, CB150r menggunakan mesin baru, dan belum teruji ketangguhannya, tapi madev yakin perusahaan sebesar honda tentu memiliki manajemen quality control yg baik. oke friends demikian kelebihan dan kekurangan all new honda cb150r, akankah mampu menumbangkan sang juara bertahan? .
Lima Kekurangan Honda CBR150R Dibanding Kompetitor
Gambar Review PenggunaDari sisi penjualan, memang tidak ada yang bisa menahan laju Honda CBR150R. Berikut kami beberkan lima kekurangan Honda CBR150R bila dibanding kompeitor.
Bahkan jika dikomparasi dengan Yamaha R15, CBR150R ketinggalan jauh, baik torsi dan tenaga. Tidak Memiliki Keyless IgnitionFitur ini merupakan keunggulan dari Suzuki GSX-R150 yang tidak dimiliki kompetitor, termasuk Honda CBR150R. Harga TinggiHonda CBR150R saat diuji Marc Marquez dan Dani Pedrosa di Sirkuit SentulTerkait harga, Honda mematok CBR150R dengan banderol cukup tinggi. .
4 kelemahan Honda CBR 150R yang lama, semoga sekarang
Gw pemakai Honda CBR 150R keluaran 2006 yang gw pakai dari tahun 2007-2008. Selama 2 tahun itu gw pakai Honda CBR 150R ini untuk kendaraan harian pulang-pergi ngantor, yah sehari jalan sekitar 30 km lah, 15 km bolak-balik.
Honda CBR 150R punya beberapa kelemahan yang semoga sudah di betulkan di versi Honda CBR 150R yang akan keluar 2011 ini. Accu bawaan Honda CBR 150 adalah jenis MF maintenance free, atau yang sering dipelesetkan sebagai accu kering. Yah… lama-lama juga biasa, hampir semua pemakai Honda CBR 150R sudah ahli tehnik ini. .