Kelemahan Honda Supra X 125. Gambar Review PenggunaHonda Supra X 125 FI, salah satu motor bebek yang masih bertahan hingga kini. Apa yang membuat Honda Supra X 125 FI dicintai masyarakat Indonesia? KelebihanTampilan Supra X 125 FI punya desain sporty.
Penggunaan fitur teknologi mesin PGM FI (Injeksi) membuat Supra X 125 FI bertahan hingga kini. Saat ini Honda Supra X 125 SW dibanderol Rp 17,524 juta.
.
Ulasan Motor Honda Supra X 125 Helm-In PGM-FI
Kami harap setelah membaca pengalaman teman teman kita menggunakan motor Honda Supra X 125 Helm-In PGM-FI maka anda bisa lebih mengerti tentang kelebihan dan kekurangan dari motor ini. Halaman ini berisikan ulasan motor Honda Supra X 125 Helm-In PGM-FI yang ditulis berdasarkan pengalaman orang orang seperti anda.
Ya Tidak 272 dari 436 orang merasa ulasan bergunaHonda Supra X Helm In Handal Saya sdh menggunakan Honda Supra X 125 Helm In selama 3 thn 8 bulan. Ya Tidak 206 dari 367 orang merasa ulasan bergunaSupra helm in sengsara Menyesal sekali membeli supra helm in 125 pgm. Ya Tidak 229 dari 376 orang merasa ulasan bergunaPemakaian Supra Helm In Saya menggunakan Supra X 125 Helm In sejak tahun 2013 .
.
Apa kelebihan dan kekurangan Honda Supra X 125 FI?
Kelebihan supra x 125 jalan tanjakan gigi 3 masih sanggup buat naik, lincah, dan tidak goyang di tikungan saat kecepatan penuh. Kekurangannya : Lampu tidak bisa dimatikan, sehingga sering mengganti bola lampu, dan gear belakang yang selalu gampang habis.
Jawaban oleh penggunaJawab pertanyaan ini untuk membantu yang lain membeli motorJawaban terbaik akan mendapatkan voucher Gopay Rp 100 ribu .
5 Kekurangan dan Kelebihan Honda Supra X 125 FI Lengkap
5 Kekurangan dan Kelebihan Honda Supra X 125 FI LengkapKelebihan Honda Supra X 125 FI – Honda Supra X 125 FI merupakan motor bebek buatan pabrikan Honda yang dihadirkan untuk mengganti varian sebelumnya. Kekurangan dan Kelebihan Honda Supra X 125 FIDan Kelebihan Honda Supra X 125 FI yang pasti penyuka gadget suka yaitu motor ini sudah dibekali dengan fitur charger smartphone yang ditaruh pada bagasi motor. Lalu dari berbagai Kelebihan Honda Supra X 125 FI yang ditawarkan, Kelebihan Honda Supra X 125 FI yang paling menarik yaitu sudah disematkannya fitur chareger smartphone. Kekurangan Motor Honda Supra X 125 FIWalaupun secara teknis, Motor Supra X 125 FI dilahirkan menawarkan berbagai keunggulan. Kelebihan Supra X 125 FI Kekurangan Supra X 125 FI Tampilan Elegan dan Ekslusif Harga Sedikit Mahal Mesin Cukup Responsif Letak Busi Terlalu Terbuka Irit Bahan Bakar Suspensi Belakang Sedikit Kasar Kinerja Pengereman Bagus Masih Menggunakan 4 Transmisi Sudah dilengkapi Charger SmartphoneKurang lebihnya itu saja yang bisa kami jelaskan kepada sobat mengenai Kekurangan dan Kelebihan Honda Supra X 125 FI. .
Kesan Setelah Mencoba Honda Supra X 125 Helm-in
JAKARTA, KOMPAS.com - Selain peluncuran, PT Astra Honda Motor (AHM) juga memberikan kesempatan kepada media untuk langsung mencoba mengendarai Supra X 125 Helm-in di jalan aspal sekitar kolam renang Senayan. Sosok Supra Helm-in tampak lebih besar. Perubahan dilakukan pada bentuk lampu sein dan lampu senja yang menyerupai huruf X, sekilas hampir mirip Honda Blade. Grip dari ban berukuran 70/90 - 17 depan dan 80/90 - 17 belakang, cukup baik meski terlihat agak ramping.
Daftarkan emailPaling menarik dari Supra X 125 baru ini, harganya sama dengan versi sebelumnya. .
Ini Cara Ampuh Agar Supra X 125 Karburator Kuat Diajak Nanjak
GridOto.com - Banyak sekali orang yang megeluhkan jika Honda Supra X 125 dengan karburator sering tidak kuat menanjak, apalagi saat berbocengan. Padahal jika di jalan mendatar, motor ini dapat berlari cukup kencang.
Sudah banyak upaya yang dilakukan para pemilik motor tersebut. Nah, bagi kalian para pemilik Honda Supra X 125 Karburator jangan berkecil hati ya. Ya, meskipun merogoh kocek Sob karena harus mengganti bagian part pada mesinnya yaitu piston.
.
Kelebihan dan Kekurangan Motor Supra X 125 Fi Terbaru
Kelebihan dan Kekurangan Motor Supra X 125 Fi TerbaruLoading...Kelebihan Motor Supra X 125 Fi – Produk Sepeda Motor Honda Motor Supra X 125 Fi merupakan salah satu Jenis Sepeda Motor Bebek yang dibuat oleh Perusahaan Astra Honda Motor (AHM) dengan khualitas yang sudah mumpuni dan Gahar untuk takaran Jenis Motor Bebek yang ada di Pasar Indonesia. Kelebihan Motor Supra X 125 FI Secara Lengkap dan DetailKemudian didalam ulasan pertama tentang Kelebihan Motor Honda Supra X 125 Fi terbaru yang bisa kalian ketahui ialah sudah dibuat dengan Kapasitas Dapur Pacu (Mesin) yang mumpuni dan semakin menegaskan bahwa Motor Supra merupakan Rajanya Bebek di Pasar Indonesia. Masih Kelebihan Motor Supra X 125 Fi dibagian Bodinya, kali ini dibagian Stoplamp Motor Supra X 125 FI terbaru sudah didukung oleh teknologi LED yang telah menyatu dg Lampu Sein sehingga sangat berguna untuk memberikan efek pencahayaan yg optimal saat kalian menggunakan Motor Honda Supra X 125 Fi baru tersebut dimalam hari. Kekurangan Motor Supra X 125 Fi Yang AdaLoading...Kemudian setelah membahas secara lengkap tentang Kelebihan Motor Supra X 125 Fi secara lengkap, tiba saat nya bagi kalian untuk mengetahui Kekurangan dan Kelemahan Motor Honda Supra X 125 Fi yang ada karena tentunya disetiap Sepeda Motor mempunyai Kelemahan – Kelemahannya sehingga sangat baik sekali jika kalian mengetahui Kelemahan dan Kekurangan Motor yang akan dibeli dan dimiliki oleh kalian sebagai pengguna sepeda motor agar kalian tidak akan merasa menyesal setelah membelinya.
Kelebihan Motor Supra X 125 Fi Kekurangan Honda Supra X 125 FiDesain Bodi Elegan dan Sporty, Lampu Sudah LED serta Speedometer sudah Digital. .
Honda Supra X 125 Helm-In Kurang Diminati? Ini Jawaban Honda
- Seperti kita tahun, Honda Supra X 125 dipasarkan dalam dua pilihan tipe berbeda. Ada Honda Supra X 125 yang bodinya langsing dan Supra X 125 Helm In dengan bagasi lebih gambot bahkan mampu menyimpan helm.Lewat dua model ini, Honda menguasai market share cub high atau bebek kelas atas di Indonesia hingga 63 persen.
Meski keduanya dominan, ternyata untuk urusan penjualan, Honda Supra X 125 tanpa fitur helm in justru lebih diminati konsumen.Komposisinya di pasar, 78 persen penjualan Supra X 125 series disumbang oleh Honda Supra X 125 tanpa fitur helm in. Sedang sisanya, 22 persen adalah bagian Supra X 125 Helm In.Tidak seperti segmen skutik, dimana Honda Vario Techno 125 sangat laris dengan mengusung fitur helm in.
Wajar bila akhirnya Supra X 125 Helm In terus dipertahankan.Contohnya pada bulan Januari 2014, penjualan Supra X 125 tercatat 32.150 unit, jika ditambah dengan Supra X 125 Helm-In PGM-FI yang terjual 32.150 unit, maka penjualannya mencapai 35.589 unit. .
Kelebihan dan Kekurangan Honda Supra X 125 FI, Motor Andalan
motorupdate.net – sebelum varian skutik menguasai pasar penjualan sepeda motor, motor bebek merupakan motor pilihan untuk beraktivitas sehari-hari. Yang terakhir dari generasi Supra ini adalah Honda Supra X 125 FI yang sudah menggunakan teknologi fuel injection dan tidak lagi menggunakan karburator.
Walaupun sudah banyak yang beralih ke motor matik, namun ternyata Honda Supra X 125 FI ini masih menjadi pilihan bagi sebagian masyarakat sebagai motor operasional sehari-hari. Lalu apa kelebihan dan kekurangan Honda Supra X 125 FI ini? Kelebihan dan Kekurangan Honda Supra X 125 FI, Motor Andalan Sehari-hariKelebihanMulai dari generasi pertama Supra X hingga generasi terakhir Supra X 125 FI telah mengalami perubahan dalam mesin, fitur, dan juga desainnya.
.
kelebihan dan kekurangan honda supra x 125 helm in pgm-fi
Ini Kelebihan dan Kekurangan Land Rover Range Rover EvoqueTentu di balik keunggulan tersebut juga terdapat beberapa kekurangan yang perlu kita pertimbangkan. .