
Cara Pasang Engine Guard Klx. MOTOR Plus-online.com - Ini kabar gembira bagi pemilik Honda CRF 150L yang sedang berburu varisinya. Bisa pasang engine guard atau sebagai pemanis dan bergaya layaknya motor enduro atau trail sesungguhnya.
Seperti engine guard atau skid plate yang dikenalkan oleh Topo Goedhel Atmojo dari Tauco Custom. Tidak seperti biasanya, Topo biasa main pelat besi. Kelir skid plate yang ditawarkan warna-warni. .
Engine Guard Kawasaki KLX 150S Gordons, Pecah Diganti

Pelindung mesin, bak kopling dan bak magnetEngineguard buatan Gordons untuk Kawasaki KLX 150S silakan diketok pakai martil. Seandainya pecah, monggo klaim atau telepon ke markas Gordons di Jl. Pasti diganti,” urai Benny ‘Baong’ Pria Nursandi, mewakili produsen Gordons.
Menurut Baong, pelindung mesin KLX 150S ini dibikin elastis, tapi kokoh.Engine guard Gordons ini katanya dirancang untuk kebutuhan adventure jarak pendek ataupun jauh yang melibas jalur berat. Dengan material plastik PVC, benturan keras akibat terjatuh enggak masalah.Harga untuk seset engine guard KLX 150S Gordons dijual Rp 175 ribu. .
Tips Pasang Engine Guard Honda CRF150L

(BACA JUGA: Tips Jitu Supaya Enggak Cepat Capek Saat Turing Jauh Dari Ahlinya)Menurut Topo, cara pasangnya gampang dan tidak harus pergi ke bengkel. (BACA JUGA: Jangan Sampai Putus Terus Dorong Motor, Simak Tips Video Kenali Ciri V-Belt Motor Matik Rusak)Kemudian selipkan pelat dudukan engine guard.
Tinggal pasang pegangan engine guard bagian depan. Copot baut 12 engine mounting bagian depan pakai kunci ring.
“Pasang baut engine mounting kembali dan kencangkan seperti semula. .
Langkah Praktis Pasang Engine Protector New Kawasaki Ninja 250
/photo/gridoto/2018/10/09/1312938646.jpg)
Apalagi jika berharga cukup mahal seperti New Kawasaki Ninja 250? Rangga/Otomotifnet Pasang Engine Protector di New Kawasaki Ninja 250 (gbr.1)Satu set engine guard untuk Ninja terdiri dari cover alternator, cover kopling, dan cover water pump (Gbr.1). Rangga/Otomotifnet Pasang Engine Protector di New Kawasaki Ninja 250 (gbr.2)Lalu khusus untuk sisi kanan, buka juga fairing sampingnya untuk mengakses water pump. Rangga/Otomotifnet Pasang Engine Protector di New Kawasaki Ninja 250 (gbr.3)Pasang cover tersebut menggunakan baut yang sudah disediakan yang berukuran lebih panjang, kencangkan dengan T8 (Gbr.4).
Rangga/Otomotifnet Pasang Engine Protector di New Kawasaki Ninja 250 (gbr.4)Selanjutnya untuk cover water pump, lepas tiga buah bautnya. .
Selain Melindungi, Apa Manfaat Pasang Cover Engine Guard di

Selain Melindungi, Apa Manfaat Pasang Cover Engine Guard di Motor? Selain melindungi dari risiko tergores bahkan blok mesin pecah saat terjatuh, apa manfaat pasang cover engine guard di motor? .
Awas! Ini Efek Negatif Pasang Klakson Aftermarket Tanpa Relay di

Ini Efek Negatif Pasang Klakson Aftermarket Tanpa Relay di MotorAwas! Ini efek negatif yang bisa timbul kalau pasang klakson aftermarket tanpa memakai relay tambahan di motor. .
Daftar harga Engine Guard Klx Besi Bulan Agustus 2021

Update terbaru! ENGINE GUARD KLX BESI yang tawarkan selama bulan Agustus 2021 . Produk yang tepat untuk Anda, . Pilih penawaran terbaik.
Tanggal update terakhir Agustus 21, 2021 .