/data/photo/2017/03/01/0822539Kawasaki-NInja-2-tak780x390.jpg)
Penyebab Oli Mesin Ninja R Berkurang. JAKARTA, KOMPAS.com - Kawasaki Ninja 150 RR atau Ninja 2-tak bisa dibilang menjadi seped motor yang banyak digemari pecinta roda dua, khususnya yang suka dengan motor kencang. Erky Manurung, Wakil Ketua Ninja Owner Club (NOC), mengatakan, sebelum memutuskan untuk memelihara Ninja 2-tak, sebaiknya pahami dan pelajari dulu motor.
Baca juga: Biaya Restorasi Ninja 150 RR, Siapkan Minimal Rp 10 Juta"Biasanya sih, yang sering terjadi adalah menyetel oli samping. Istimewa Kawasaki Ninja 150 RR Kawasaki Ninja 150 RRDapatkan informasi, inspirasi dan insight di email kamu. Baca juga: Kisaran Harga Kawasaki Ninja 150 RR, Paling Murah Rp 15 JutaanKesalahan umum lainnya yang sering dilakukan pemilik Ninja 2-tak, menurut Erky, adalah jarang mengganti oli mesin secara rutin.
.
5 Penyebab Oli Mesin Motor Cepat Habis / Berkurang

Oli memiliki fungsi utama sebagai pelumas mesin motor, menjaga komponen dalam motor dari korosi (karat), menjaga kebersihan mesin motor, dan menjaga suhu mesin motor. Terkadang beberapa pemilik motor mengalami masalah seperti oli pada motor mereka lebih cepat habis daripada motor lainnya yang sejenis.
Seal Oli BocorKebocoran pada seal oli bisa disebabkan oleh pengisian oli yang melebihi kapasitas dan umur daru seal oli itu sendiri. Solusi untuk mengatasi kebocoran seal oli :Pemasangan seal oli harus benar dan tepat, agar soal oli memiliki daya cengkram yang kuatSebelum dipasang, pastikan seal oli tidak penyok karena dapat merubah diameter seal oli. Hal ini berlaku untuk penggantian oli mesin, oli sokbeker serta transmisi. .
Dua Biang Kerok Yang Bikin Oli Motor Cepat Habis Atau Berkurang
/photo/gridoto/2017/11/01/424663647.jpg)
Otomania.com - Pasti ada yang heran kenapa oli motor bisa berkurang, padahal di motor enggak ada gejala kebocoran oli ke ruang bakar. "Baru pemakaian 300 km atau 500 km oli susut dari 300 ml hingga 500 ml," buka Iwan Kuswantoro, Kepala Bengkel Yamaha Harapan Motor di Bojonggede, Bogor, Jawa Barat.
Bisa jadi ada dua penyebab oli motor berkurang tiba-tiba seperti itu. Kondisi Ring PistonKondisi ring piston yang lemah menjadi salah satu penyebab oli cepat susut. "Ring piston yang lemah menyebabkan oli menyusup ke ruang bakar secara diam-diam," ujar Iwan. .
Awas.. Kawasaki Ninja 150 Series Rawan Jebol Akibat Komponen
/photo/2019/09/13/3602566173.jpeg)
GridOto.com – Awas mesin jebol, cairan ini jangan lupa untuk diganti secara berkala pada Kawasaki Ninja 150 series. Dari sisi mesin, Kawasaki Ninja 150 series memang dilengkapi beragam fitur dan teknologi, seperti Super KIPS dan sudah berpendingin cairan. Bukan hanya oli samping, nyawa Kawasaki Ninja 150 juga tergantung dari kondisi cairan radiator yang dipakai.
Keroposnya dinding saluran pendingin dan sil pembatas yang rusak membuat cairan radiator sering menjadi penyebab mesin jebol. Untuk motor pemakai harian, cara mencegahnya bisa dengan kuras dan ganti cairan radiator setidaknya tiap 6 bulan sekali.
.
Masih Sayang Motor 2-Tak? Waspada Rembesan Oli!

Pernahkah Anda melihat oli di lantai rumah saat motor 2-Tak diparkir? Motor 2-tak yang menggunakan oli samping seharusnya lebih mendapat perhatian. Terkait pelumas, khususnya oli samping, memang jadi momok bagi motor 2-Tak.
Bukan hanya pemilik motor 2-tak tapi juga motor 4-tak harus memperhatikannya. Namun jika idealnya performa mesin dirasa enak hanya tiga minggu setelah penggantian oli yang terakhir, lebih baik dirutinkan setiap tiga minggu sekali mengganti oli mesin. .
Waduh! Volume Oli di Mesin Kok Berkurang Terus, Apa yang Salah

MOTOR Plus-online.com - Karena ada penguapan, oli mesin berkurang itu memang wajar. Jika tidak ada kebocoran yang tampak mata namun volume oli terus berkurang, bikin pusing. Bisa jadi ada dua penyebab oli motor kamu susut tiba-tiba.
Kondisi Ring PistonKondisi ring piston yang lemah menjadi salah satu penyebab oli cepat susut. "Ring piston yang lemah menyebabkan oli menyusup ke ruang bakar secara diam-diam," ujar Iwan.
.
Oli Motor Berkurang Volumenya? Bisa Jadi 3 Penyebab Ini Biang
/photo/gridoto/2017/10/04/1999752947.jpg)
Otoseken.id - Oli di mesin motor seiring penggunaan lama kelamaan akan berkurang volume-nya. Dijelaskan Krisyanto, mekanik bengkel Santo Motor, Kelapa Dua, Depok, berkurangnya oli mesin bisa disebabkan karena kebocoran. "Seal klep yang getas menjadi penyebab oli masuk ke ruang bakar sehingga oli terbakar sedikit-sedikit, jadi berkurang, bisa dilihat knalpot keluar asap tipis," terang Kris. "Oli bisa menguap karena suhu panas mesin yang terlalu tinggi, oli kan terbuat dari cairan," imbuhnya lagi. Kris pun menyarankan agar rutin mengecek volume oli mesin pada saat 2.000 kilometer, apalagi kondisi perkotaan yang macet, suhu mesin rawan tinggi. .
5 Penyebab Oli Motor Cepat Habis, Apa Saja?
:strip_icc():format(jpeg)/kly-media-production/medias/1215800/original/096831200_1461675003-673x373.jpg)
Liputan6.com, Jakarta - Oli merupakan komponen penting agar komponen di dalam mesin dapat bekerja sebagaimana mestinya dengan suhu ideal. Masalah yang sering dihadapi adalah oli yang tiba-tiba cepat habis. Normalnya, jika oli habis maka akan berpengaruh pada performa kendaraan.
Seal Oli BocorKebocoran pada seal oli bisa disebabkan oleh pengisian oli yang melebihi kapasitas dan umur dari seal oli itu sendiri.Hal ini akan menyebabkan oil up,yang mana oli meluber lewat lubang pernafasan ke filter udara dan ruang karburator. Oli yang terbakar di ruang pembakaran akan membuat knalpot mengeluarkan asap putih. .
Harus Rajin, Ini Penyebab Oli Motor Cepat Habis

Dalam penggunaannya, ada berbagai penyebab oli motor cepat habis yang bisa berakibat fatal pada mesin kendaraan, sehingga dapat mengganggu perjalanan . Dalam hal ini, ada berbagai penyebab oli motor cepat habis yang bisa berakibat fatal pada mesin kendaraan, sehingga dapat mengganggu perjalanan. Penyebab Oli Motor Cepat HabisTerjadi Kebocoran Pada Seal OliHal pertama yang yang bisa menyebabkan oli motor menjadi cepat habis adalah terjadinya kebocoran pada seal. Mengendarai sepeda motor dengan gas penuh juga akan membuat oli motor cepat berkurang, akibat adanya pergerakan throttle tanpa aturan. Terjadi Penguapan Pada Oli MesinPenyebab oli motor cepat habis yang berikutnya adalah terjadinya penguapan cairan pada mesin. .