Cara Membuka Pelek Motor Suzuki Nex. Liputan6.com, Jakarta - Untuk membuka roda belakang skutik, dibutuhkan proses lebih ekstra ketimbang motor bebek. Terkadang, roda tersebut sulit untuk dicopot. Salah satu pemicu sulitnya membuka roda belakang motor matic adalah bagian motor yang tak pernah dicek khususnya di bagian pertemuan tromol dan as roda belakang. Dikutip dari Federal Oil, Selasa 22 Januari 2020, cara pertama untuk mengatasi roda belakang yang sulit dibuka ini adalah dibantu dengan treker. Sementara besi poros tengah berulir diarahkan ke as roda. .
Tips Ganti Bearing Roda Depan Motor di Rumah, Siapkan 4 Alat Ini
GridOto.com - Bearing atau biasa disebut laher pada roda merupakan salah satu peranti penting yang berguna untuk memutar laju roda depan. Demi faktor keselamatan, komponen penghubung as roda dan tromol ini harus diganti kalau sudah oblak dan tidak layak.
Siapkan kunci ring ukuran 17, obeng minus 2 buah, dan sebuah paluRuslan Abdul Gani2. Buka bosh dan karet penutup bearing menggunakan obeng minusRuslan Abdul Gani5.
Pasang kembali karet dan bosh, jangan lupa renggangkan kampas menggunakan obeng minus, selanjutnya pasang rodanya kembaliCukup mudahkan untuk dilakukan sendiri. .
Daftar Isi
Hasil kurasi berbagai jenis modifikasi mulai dari motor kerja, motor sport, motor gede hingga beragam jenis mobil baik luxury maupun mobil keluarga. .
Pelek Belakang Motor Matic Macet Saat Ingin Dicopot, Ini Solusinya
GridOto.com – Roda belakang motor matic macet saat ingin dicopot untuk ganti rem tromol atau pasang ban baru, ini solusinya. Pada motor matic, roda belakang bertumpu langsung dengan as roda yang juga terhubung dengan girboks.
Kalau pelek belakang tidak bisa copot dengan ditarik biasa, begini trik bengkel agar pelek belakang motor matic yang macet bisa dicopot. Kalau sudah lepas, bersihkan bagian gigi as roda dan lubang roda motor yang kotor dan berkarat pakai sikat kawat. Mplus Lumasi ulir as roda matic pakai gemuk agar terlindungi dari karat“Sebelum roda kembali dipasang, olesi seluruh bagian ulir as roda pakai gemuk. .
Cara Membuka Jok Motor Kawasaki KLX 150
Daftar isi [ Tampilmotor trail kawasaki klx150Cara Membuka Jok Motor Kawasaki KLX 150Cara Melepas Jok Motor Kawasaki KLX 150Pada bagian samping belakang (kiri dan kanan) body motor KLX (dibawah jok / diatas knalpot). Setelah kedua bagian (sisi kanan dan kiri) dilepas, maka selanjutnya akan tampak baut pengunci jok.
Selesai, Jok Kawasaki KLX pun terlepas. Sebab tidak menemukan posisi pengunci dari jok untuk dibuka dengan mudah.Dalam hal ini, jok semacam ini tidak hanya diterapkan pada motor trail Kawasaki saja, melainkan juga pada jenis motor trail dari merek lain, seperti halnya Honda.Nah, yang menjadi pertanyaannya disini adalah : Bagaimana cara membuka jok motor pada motor Kawasaki KLX tersebut? Beberapa diantaranya mencakup :Sekedar informasi tambahan, jok motor KLX 150 memang tidak bisa dilepas selayaknya motor secara umum.Pasalnya hal tersebut disesuaikan dengan kebutuhan pengendara, yang secara medan, motor trail sering digunakan pada medan yang sulit.Sehingga untuk menjaga keamanan dan kenyamanan, jok motor dikunci paten, supaya tidak berubah ketika dikendarai. .
Mudah, Ini Tips Mengatasi Piringan Cakram Motor Yang Macet
Hal tersebut dikarenakan rem cakram mempunyai daya fungsi yang lebih efektif dibandingkan dengan rem biasa atau rem jenis tromol. Piringan cakram pada rem cakram ini mempunyai daya gesek yang kuat. Cara Mengatasi Rem MacetUntuk mengatasi rem cakram motor yang macet, sebenarnya tidak terlalu sulit.
Rem Macet Karena KotoranRem macet yang disebabkan karena kotoran atau debu, cara mengatasinya adalah dengan membersihkan kotoran tersebut. Rem seret karena kampas habis atau salah pemasanganUntuk mengatasi rem seret karena kampas rem habis atau salah pemasangan, satu-satunya jalan adalah dengan membawa ke ahlinya yaitu bengkel. .
Cara Mengkilapkan Velg Motor Dengan Lemon
Daftar isi [ Tampiltips mengkilapkan velgCara Mengkilapkan Velg Motor Dengan Lemon1. Bersihkan Velg Motor Ataupun Mobil2. Campurkan Jus Lemon Dengan Air Hangat3.
Penerapan Jus Lemon Pada Velg4. Sehingga velg pun akan tampak lebih mengkilap.Untuk memaksimalkan hasil yang diperoleh, setidaknya anda harus mendiamkan velg yang digosok dengan jus lemon tersebut selama beberapa menit.Sehingga jus lemon bekerja secara maksimal.
.
[TIPS AMPUH] Cara Membuka Jok Motor Tanpa Memakai Kunci
[TIPS AMPUH] Cara Membuka Jok Motor Tanpa Memakai KunciCara Membuka Jok Motor Tanpa Memakai Kunci — Terkadang kita tidak bisa untuk menyalahkan keadaan ,karena yang namanya manusia sudah pasti teledor atau lupa dan masalah yang lalainya, entah itu memang karena lupa, atau hal lain yang dapat menyebabkan hilangnya kunci sepeda motor. Karena masalah tersebut dapat diatasi dengan mudah,untuk lebih jelasnya simak beberapa tips untuk mengatasi kunci motor ketinggalan di jokCara Membuka Jok Tanpa Kunci1. Yang pertama anda tidak perlu panik, cobalah dengan memakai kunci lain atau meminjam kepada seseorang yang jenis motornya sama, dan coba buka jok motor anda2. Jika cara yang pertama belum berhasil coba dengan sedikit jok motor kemudian masukan tangan anda ke dalam jok dengan perlahan, dan ambil kunci tersebut.
Cara yang terakhir buka semua body sepeda motor, khususnya bagian yang menutupi jok motor, jika sudah terbuka pastinya akan lebih mudah untuk mengambil kuncinya. .
Suzuki Nex Mau Pakai Pelek Lebar? Pasang Saja Punya Address
(Gbr.1) Buka Pelek Belakang Nex dengan kunci ukuran 22 (Gbr.2) Copot pelek (Gbr.3) Pasang pelek Address dengan memanfaatkan kunci yang sama (Gbr.4) Kini, Nex bisa pasang ban lebih lebar tanpa takut terlihat seperti donat. Kabar gembira untuk pengguna skutik Suzuki Nex yang ingin upgrade bagian kaki-kaki, khususnya pelek.
Pasalnya, jika tak puas pakai pelek palang tiga versi standar yang dirasa 'cungkring', pinjam saja pelek Suzuki Address. "Kalau dulu ada anggapan pelek skutik Suzuki tak bisa saling subtitusi, maka kini kami ingin hilangkan stigma tersebut.
Tapi posisi dan bautnya sama persis," jelasnya.Sayangnya, belum ada price list dari harga pelek Address tersebut karena baru meluncur. .
Cara Melepas Ban Belakang Motor Matic
Cara Melepas Ban Belakang Motor Matic – Nah guys, apakah pernah kalian melepas ban belakang motor matic saat mengganti ban ataupun mengganti kampas rem motor? Melepas ban belakang motor matic memang dirasa cukup mudah bagi anda yang seorang montir atapun tukan tambval ban, namun bagi anda yang tidak mengerti akan cara melepas ban belakang motor matic ini pastinya akan bingung bagaimana melepas ban belakang motor matic tersebut. Tidak mudah memang melepas ban belakang motor matic jika bukan ahlinya, maka dari itu kami sarankan jika anda ingin melepas ban belakang motor matic lebih baik datang kebengkel terdekat. Melepas Baud PentilNah sebelum anda benar-benar melepas ban belakang motor ini, anda harus kepesin terlebih dahulu ban motor tersebut agar lebih mudah dalam melepas ban motor matic tersebut. Untuk kalian yang motornya menggunakan ban tubeless akan lebih mudah saat melepas ban belakang motor matic, karena kalian tak perlu melepas ban dalam motor tersebut. .