Cara Mengganti Kampas Rem Yamaha Nmax. GridOto.com - Sebenarnya untuk bongkar dan pasang sistem rem sendiri untuk lakukan perawatan di Yamaha NMAX atau lainnya tergolong gampang. Jika kalian ingin membongkar rem depan Yamaha NMAX, langkah pertama yang harus dilakukan adalah buka baut pegangan sensor kecepatan dan pengikat slang rem ke sokbreker menggunakan kunci 10 mm.
Setelah kampas rem copot, jika kalian ingin melepas piston di kaliper rem tinggal pencet tuas rem beberapa kali hingga piston terlepas dari kaliper rem. Nurul Baut pengikat slang rem dan kaliper bisa dilepas menggunakan kunci 12 mmLangkah selanjutnya, kalian bisa melepas kaliper rem dari slang rem dengan melepas baut pengikatnya menggunakan kunci 12 mm. (Baca Juga: Cegah Rem Macet, Lakukan Hal Ini Saat Ganti Kampas Rem di Motor) .
Mengganti Brake Pad (Kampas Rem) depan ...
Saya mulai berpikir ini bukan karena batu terselip, akan tetapi disebabkan oleh brake pad (kampas rem) depan motor saya yang sudah habis. Akibatnya yang bergesek sekarang adalah antara besi dari piringan rem (brake disc) dengan kampas rem (brake pad). Saya membeli kampas rem buat motor kami sekarang ini (Nmax Non ABS).
Berhubung untuk menghemat (hehe) dan juga sekalian menambah ilmu maka saya memutuskan untuk melakukan penggantian kampas rem ini sendiri. Kemudian kampas rem (brake pad) (9) bisa dilepaskanSetelah kampas rem lama dilepaskan bersihkan semua kotoran yang ada di caliper assy (3) termasuk yang berada di belakang pad support (11 ). .
Siapkan Kunci Ini Jika Ingin Ganti Kampas Rem Depan Yamaha
GridOto.com - Jika kalian ingin mengganti sendiri kampas rem depan Yamaha NMAX, siapkan beberapa kunci ini. Ternyata tidak terlalu banyak kunci-kunci yang dibutuhkan untuk mengganti kampas rem depan Yamaha NMAX. Cukup siapkan tiga kunci ini, maka kalian bisa mengganti sendiri kampas rem depan Yamaha NMAX di rumah. Pertama, siapkan kunci L-Bintang dengan ukuran T-50. Kunci 10 ini untuk membuka baut yang mengikat kabel rem dan modul sensor ke sokbreker. .
Cara Mudah Pasang Parking Brake Lock Yamaha NMAX
Alih-alih menggunakan rem, Moladiners bisa memanfaatkan parking brake lock untuk berhenti. Caranya adalah dengan memasang fitur parking brake lock sendiri. Cara Memasang Parking Brake Lock di Motor Matic Yamaha NMAXBrake lock bisa dipasang sendiri tanpa perlu bantuan teknisiBagi Moladiners yang ingin memasang parking brake lock pada NMAX, caranya sangat mudah. 1.232.000,-*” description=”*Angsuran mulai dari” button=”AJUKAN SEKARANG”]Biar lebih lengkap, berikut ini tahapan yang bisa Moladiners ikuti untuk memasang parking brake lock aftermarket pada Yamaha NMAX:Persiapkan kunci yang diperlukan untuk proses pemasangan parking brake lock. Hal Ini Harus Jadi Perhatian Saat Pasang Brake LockBrake lock tidak bisa digunakan secara terus-menurusKeberadaan parking brake lock pada motor matic memang memberi kemudahan ketika berhenti di jalanan yang menanjak. .
Jangan Ditunda Kalau Aus, Ini Harga Kampas Rem Ori Yamaha
By Mohammad Nurul Hidayah , Senin, 25 Juni 2018 | 11:01 WIBMOTOR Plus-online.com - Kampas rem adalah salah satu komponen fast moving vital dalam kendaraan. Seperti pada Yamaha NMAX, kampas rem sering mengalami keausan .
(BACA JUGA : Kenapa Kampas Rem Yamaha NMAX Cepat Habis? Jadi, kalau dirasa rem sudah tidak pakem atau ada bunyi bergesekan dari area rem, sebaiknya segera mengganti kampas. "Kampas rem depan harganya Rp 75 ribu, dan yang belakang harganya Rp 57 ribu," ucap pria ramah ini.
.
Penyebab Rem Cakram Seret Dan Cara Mengatasinya – Moladin
Rem Cakram Seret – Sering dialami para pengguna sepeda motor, rem cakram terasa seret. Penyebab Rem Cakram SeretBiasanya penyebab rem cakram seret di sepeda motor seperti skuter matik (skutik), sport bike, dan sejumlah motor lainnya.
Mengganti Kampas Rem cakram memang terlihat mudah, namun terkadang masih ada saja mekanik yang salah kaprah dalam proses penggantian kampas rem cakram. Baca juga:Perhatikan Penggunaan Kampas Rem yang BenarFaktor yang tak kalah penting yang menyebabkan rem cakram seret adalah pemilihan kampas rem yang tidak sesuai. Cara Memperbaiki Rem Cakram Motor SeretApa yang harus dilakukan jika rem cakram motor seret bisa teratasi? .
Tips Ganti Kampas Rem Yamaha NMAX Sendiri, Modal 3 Kunci Ini
Tips Ganti Kampas Rem Yamaha NMAX Sendiri, Modal 3 Kunci IniAgar bisa ganti kampas rem Yamaha NMAX sendiri, caranya mudah kok. Modalnya hanya beberapa kunci yang dibutuhkan .
Jajal Ribuan Kilometer, Lilik dan Balda Buktikan Ketangguhan
Jajal Ribuan Kilometer, Lilik dan Balda Buktikan Ketangguhan Yamaha All New NMAX 155 Connected/ABSLilik Gunawan dan Putranya Balda dengan menggunakan Yamaha All New NMAX 155 Connected di tengah misi Ride to East. Yamaha)SUMBAWA, AYOPURWAKARTA.COM -- Banyak cara bagi para konsumen All New NMAX 155 dalam menikmati aktivitas berkendara.
Belum lagi selama perjalanan Lilik harus membawa 3 travel box dengan kondisi full load yang terpasang di sisi kiri, kanan dan belakang motor. Saya akui motor ini (All New NMAX 155 Connected/ABS) tangguh betul.
Ini bukan kali pertama Lilik dan Balda menguji ketangguhan NMAX. .
Cara Mengganti Kampas Rem Tromol Semua Mobil
untuk agan yang mau melakukan perjalanan jauh sebaiknya agan cek dulu Rem Kendaraan agan, mulai dari minyak Rem dan Yang kampas rem apakah sudah habis. jika Minyak Rem pada kendaraan agan sudah habis agan bisa beli di Toko onderdil terdekat nilang saja sama pelayanya minyak rem, tapi jika kampas Rem agan yang habis agan bisa beli Kampas Rem Tromol di Toko onderdil terdekat bilang saja sama pelayanya kampas Rem tromol mobil mobil menyesuaikan yang ada.
jika agan sudah membeli kampas Rem Tromol biasanya pada bagian Roda belakang, dan langkah-langkah untuk membongkar Tromolnya adalah seperti ini , ok simak tutorial dibawah ini. ada 2 bagian per pembalik di bawah dan di atas, agan lepas saja yang di atas8.
lepaskan tuas Rem tanganhati-hati ketikan agan melepaskan tuas rem tangan tersebut, karna tuas remtangan wajib terpasang nanti. tuas rem tangan tersebut terpasang pada kebel rem tangan9.
ganti kampas Rem dengan yang barunah sekarang semua komponen rem telah kita bongkar sekarang tinggal agan un packing kampas rem yang baru yang masih unyu-unyu pasang kampas remnya. .
Sedikit Repot Saat Ganti Kampas Rem Motor, Namun Hal Ini Bisa
Otomania.com - Untuk menghindari terjadinya rem motor macet cara yang satu ini bisa dikerjakan. "Saat ganti kampas rem cakram, sebaiknya lepas kaliper dari bracket di motor dan barulah ganti kampas rem," terang Harry Anggi, dikutip dari GridOto.com. Agus Salim Ilustrasi kampas rem motor baruWalau prosesnya jadi lebih repot, hal tersebut bertujuan agar karet boot kaliper bisa dilepas dan dilumasi pakai gemuk. Karet boot kaliper sendiri fungsinya melindungi as kaliper rem dan bracket dari debu dan lumpur supaya tetap bergerak bebas. Baca Juga: Belum Banyak yang Tahu, Kampas Rem CBS Honda Lebih Mahal dari Tipe ABS .