Ukuran Standar Ban Yamaha R15. Jakarta - Asli dari pabriknya, pelek 17 inci bagian depan Yamaha YZF-R15 pakai ukuran 2,15 inci dan yang belakang 3,5 inci. Dengan ukuran pelek tersebut, ban yang dibalutkan adalah 90/80 di depan dan 130/70 untuk belakang. .
Yuk Bahas Upgrade ban Yamaha R15 dengan Velg Standar
Roda belakangnya memiliki dimensi jari jari 17 inchi dan lebar Velg 3,5 Inchi sedangkan roda depannya menggunakan dimensi lebar Velg 2,5 inchi. Secara Umum Ukuran velg adalah standar dan bahan utama untuk menentukan Ukuran Ban yang akan kita gunakan. nanti tmcblog akan memberikan Ancer ancer Range ukuran ban berapa yang paling sesuai dengan ban R15.
Kebetulan Ukuran Velg dari Yamaha R15 ini mirip dengan ukuran Velg Yamaha new Vixion. Artinya ban Ukuran 100/80/17 masih direkomendasikan untuk dibalutkan di velg Standar Yamaha R15. .
Ukuran Ban Standar R15 VVa - Satupiston.com
Motor R15 VVa ini merupakan motor generasi ketiga dari serie R15. Dibekali dengan kubikasi 155 cc dan beragam fitur terkini, maka kami rasa tak salah jika kami sebut R15 sebagai motor terdepan di kelasnya. .
Upgrade Ban Yamaha R15 V3.0 Velg Standar, Sampai Berapa Sih
Partner SesudahSesudah., salam pertamax7.com, Upgrade Ban Yamaha R15 V3.0 Velg Standar, Sampai Berapa Sih? Beberapa waktu lalu saya bertemu dengan Yamaha YZF155 aka Yamaha R15 V3.0 aka Yamaha R155 di Young Motor Wonogiri sukses. Saya baru teringat draft mengenai potensi upgrade ban Yamaha R15 ini dengan velg standar, alias naik ukuran ban saja.
Untuk Yamaha R15 V3.0 sudah jelas sebagai berikut :Ukuran Velg depan yamaha R15 V3.0 lebarnya adalah 2,5 inchi ring 17 Tubeless dibalut ban bias ukuran 100/80-17Ukuran Velg depan yamaha R15 V3.0 lebarnya adalah 2,5 inchi ring 17 Tubeless Tubeless dibalut ban bias ukuran 140/70-17jadi sebenarnya Yamaha R15 V3.0 sudah cukup gambot di kelasnya, namun kalau mau upgrade ukuran tentu bisa. Upgrade ban menurut saya bisa upgrade kualitas ban itu sendiri maupun upgrade ukuran ban, atau bisa mengincar keduanya.
.
Yamaha R15 Kini Pakai Ban Besar Seukuran R25
Selasa, 24 Januari 2017 17:15Editor : Ahmad KhoirudinOtosia.com - Banyak hal baru yang ditawarkan pada All New Yamaha R15. Model versi 2.0 dari motor sport 150 cc fairing PT Yamaha Indonesia Motor Manufacturing. Satu yang akan segera terlihat adalah ukuran ban yang lebih besar. "Ban belakang sudah lebih lebar lagi, terlebar di kelas 150 cc, dengan ukuran 140/70," kata Ary Kristianto dalam peluncuran R15 tersebut. Jika dulu R15 memakai ban ukuran 130/70-17M/C kini ukurannya sama dengan R25 edisi terakhir, 140/70-17M/C. .
Gagah Nih, Ukuran Ban Yamaha R15 Serupa dengan New V-Ixion
Bisa dilihat dari ukuran pelek dan bannya yang ternyata serupa New V-Ixion Lightning. Warna emas membuat tampilannya lebih sporty ketimbang hitam yang sudah terlalu biasa.
Bahkan klaim power maksimal New V-Ixion dan R15 juga sama saja yaitu ada di 16,59 dk) / 8.500 rpm. Meski begitu, desainnya full fairing dan jauh lebih sporty ketimbang New V-Ixion.
Sedang inden online untuk pertama kalinya sudah dilakukan sejak 15 April 2014, 1.500 unit Yamaha R15 langsung ludes dalam waktu kurang dari 24 jam. .
Mau Upgrade Ukuran Ban Motor Sport 150 Cc? Begini Panduannya
GridOto.com - Buat kalian yang pakai motor sport 150 cc dan ingin upgrade ukuran ban, wajib tahu nih panduannya. Soalnya, untuk upgrade ukuran ban tidak boleh asal besar.
Sebelum masuk ke pembahasan kita cantumkan dulu ukuran ban untuk Honda CBR150R, Yamaha YZF-R15 dan Suzuki GSX-R150. Honda CBR150R pakai ukuran ban 100/80 - 17 di depan dan 130/70 - 17 di belakang. Honda CBR150R faceliftTapi untuk panduan upgrade ban ketiganya disarankan hanya naik satu step saja dari ukuran standar jika masih pakai pelek bawaan motornya.
.
Zeneos Milano Bakal Rilis Ban Yamaha NMax Ukuran Standar
Lewat produk buatannya yaitu Zeneos Milano, pabrikan ban Tanah Air segera menambah opsi produk di salah satu pasar ekspornya tersebut. Fenomena ini pun coba ditranslasikannya lewat Zeneos Milano peruntukkan NMax. Pascahadir Zeneos Milano upsize, Dodi menyebut pihaknya juga mendapat banyak permintaan untuk pembuatan Milano 13 inci standar. Baca juga: Melihat Potensi Pasar, PanaOil Kenalkan Pelumas Swadaya untuk Ojek OnlineDiakui Dodi, keberadaan Zeneos Milano ukuran standar ini tidak hanya terbatas untuk pasar ekspor semata.
Walau terkesan cocok diposisikan sebagai ban basah, Zeneos Milano pun ideal untuk pemakaian jalan kering. .