Kode Lampu Mil Yamaha Soul Gt. Jika kamu ingin tahu apa saja arti dari kode kerusakan Yamaha, coba simak bahasan berikut:Mengenal Fitur Self Diagnosis di Motor YamahaPada dasarnya, indikator engine check yang menyala tidak selalu menggambarkan kode kerusakan Yamaha. Daftar kode MIL Yamaha atau kode kerusakan motor Yamaha merupakan bagian dari fitur self diagnonis.
Cara Membaca Kode Kedipan Indikator Mesin atau Engine Check Motor YamahaDaftar kode MIL Yamaha atau kode kerusakan Yamaha dapat diketahui melalui kedipan lampu indikator mesin. Baca juga:Arti Kode MIL Yamaha atau Kode Kerusakan YamahaBuat kamu yang mau tahu soal kode MIL Yamaha atau kode kerusakan Yamaha, kami akan membahasanya secara lengkap. Tips Mudah Merawat MotorSelain harus mengetahu kode kerusakan Yamaha atau kode MIL Yamaha, kamu juga perlu mencegah jangan sampai terjadi masalah di motor.
.
Kode Kedipan Lampu MIL pada Motor injeksi
Sore mas daeng sekalian. Berawal dari motor Soul GT teman kantor yang tiba-tiba mati total, diskusi panjang lebar ternyata biang kerok adalah lampu MIL (Malfungtion Indicator Lamp) atau Check Engine berkedip-kedip, dan R2M pun mencari referensi Kode Kedipan Lampu MIL Motor injeksiIni diketahui berkedip sudah seminggu yang lalu, namun terakhir kemarin katanya sudah tidak bisa menyala lagi, nah cek percek R2M googling dan memberikan kode kedipan kepadanya sebagai acuan untuk mengecek dirumahnya sebentar.
Sekalian juga R2M share kepada pada reader kode kedipan ini mulai dari YMJET Fi yamaha, PGM FI honda, Kawasaki Injection dan DCP-FI Suzuki yang R2M dapatkan dari mas tegeanblog.com, Cekidot gan. Yamaha YMJET-Fi12 Kedipan : Crankshaft Postion Sensor (tidak ada sinyal normal yang diterima dari sensor ini)13 Kedipan : Intake Air Pressure Sensor (open atau short circuit)14 Kedipan : Intake Air Pressure Sensor15 Kedipan : Throttle Position Sensor (open atau short circuit)16 Kedipan : Throttle Position Sensor (macet atau lengket)21 Kedipan : Coolant Temperature Sensor (open atau short circuit)22 Kedipan : Intake Air Temperatur Sensor30 Kedipan : Lean Angle Sensor (macet atau rusak)33 Kedipan : Ignition Coil39 Kedipan : Fuel Injector (open atau short circuit)41 Kedipan : Lean Angle Sensor44 Kedipan : Pembacaan dan penulisan pada E2PROM eror)46 Kedipan : Suplay power ke sistem fuel injection tidak normal50 Kedipan : Kerusakan memory ECUKawasaki D-Tracker 25011 Kedipan : Sensor main throttle tidak berfungsi12 Kedipan : Sensor tekanan udara inlet tidak berfungsi13 Kedipan : Sensor temperatur udara inlet tidak berfungsi14 Kedipan : Sensor temperatur air inlet tidak berfungsi21 Kedipan : Sensor crankshaft tidak berfungsi24 Kedipan : Sensor kecepatan tidak berfungsi31 Kedipan : Sensor Vehicle down tidak berfungsi32 Kedipan : Model TH atau EUR, sensor subthrottle tidak berfungsi; model IN, aktuator katub subthrottle tidak berfungsi33 Kedipan : Sensor oksigen tidak aktif41 Kedipan : Injector tidak berfungsi46 Kedipan : Relay pompa bahan bakar tidak berfungsi51 Kedipan : Koil pengapian tidak berfungsi56 Kedipan : Relay kipas radiator tidak berfungsi62 Kedipan : Model TH atau EUR, aktuator katub subthrottle tidak berfungsi; model IN, sensor subthrottle tidak berfungsi64 Kedipan : Katup pengganti udara tidak berfungsi67 Kedipan : Pemanas sensor oksigen tidak berfungsiHonda CBR 250R PGM-FI1 Kedipan : MAP Sensor7 Kedipan : ECT Sensor8 Kedipan : Throttle Position Sensor9 Kedipan : IAT Sensor12 Kedipan : Injector21 Kedipan : O2 sensor29 Kedipan : IACV (Idle Control Valve) Sensor54 Kedipan : Bank Angle SensorMotor Yamaha matic, bebek Injeksi12 Kedipan : Crankshaft position sensor13 Kedipan : Intake air pressure sensor14 Kedipan : Saluran intake air pressure sensor16 Kedipan : Throttle position sensor macet21 Kedipan : Coolant temperature sensor22 Kedipan : Intake air temperature sensor30 Kedipan : Sepeda motor terjatuh33 Kedipan : Primary ignition coil39 Kedipan : System kelistrikan fuel injector41 Kedipan : Lean angel sensor44 Kedipan : Proses pembacaan atau penulisan pada EPROM46 Kedipan : Aliran listrik ke system FI tidak normal50 Kedipan : Kerusakan pada memori ECUMotor Suzuki Injeksi12 Kedipan : CKP sensor13 Kedipan : IAP sensor14 Kedipan : TP sensor15 Kedipan : ET sensor21 Kedipan : IAT sensor23 Kedipan : TO sensor24 Kedipan : Ignition Koil32 Kedipan : Fuel injection40 Kedipan : ISC valve42 Kedipan : Ignition switch44 Kedipan : HO2 sensorMotor Honda matic, bebek Injeksi1 Kedipan : Sensor MAP (Manifold Absolute Pressure)7 Kedipan : Sensor EOT/ECT (Engine Oil /Coolant Temperature)8 Kedipan : Sensor TP (Throttle Position)9 Kedipan : Sensor IAT (Intake Air Temperature)12 Kedipan : Sensor Injektor21 Kedipan : Sensor O2 (Oxigen sensor)29 Kedipan : Sensor IACV (Intake Air Cut Valve)33 Kedipan : ECM (Engine Control Module)54 Kedipan : Sensor BAS (Bank Angle Sensor)Motor Honda Injeksi Step 47 Kedipan : Engine Oil Temperature/Engine Coolant Temperature8 Kedipan : Throttle Position Sensor12 Kedipan : Injector21 Kedipan : O2 Sensor33 Kedipan : Engine Control Module (ECM)Dari sinilah kita bisa analisa kerusakan yang terjadi pada mesin motor, ingat, hanya diagnosa, dan jika bisa di perbaiki sendiri, silahkan tapi jika tidak, serahkan pada dokter terdekat.
😀Itulah sedikita catatan tentang Kode Kedipan Lampu MIL Motor injeksi dari beberapa brand di tanah air. .
kode mil yamaha soul gt
Review Mazda CX-5 2020: SUV Kompak Berpenampilan Sport nan Mewah dengan Fitur SegambrengCX-5 tampil dengan bentuk wajah meruncing yang lebih sporty, merupakan bagian dari gaya desain KODO-Soul .
Deteksi Langsam Tinggi Yamaha Soul GT, Cek 3 Komponen Ini
OTO-TEGUH Deteksi Langsam Tinggi Yamaha Soul GT, Cek 3 Komponen IniLepas ISC dari TB dan bersihkan pakai cleaner Yamaha. “Tapi, reset lebih dulu ECU, baru lepas ISC,” sarannyaOTO-TEGUH Deteksi Langsam Tinggi Yamaha Soul GT, Cek 3 Komponen IniJika air hose retak atau bocor, harus ganti baru. Harga slang berwarna abu-abu Rp 25 ribu dan yang hitam Rp 7 ribuOTO-TEGUH Deteksi Langsam Tinggi Yamaha Soul GT, Cek 3 Komponen IniCek busi, bila sudah menempuh jarak 15.000 km, baiknya ganti baruOTO-TEGUH Deteksi Langsam Tinggi Yamaha Soul GT, Cek 3 Komponen IniPada throttle body, posisi air assist passage ada di sini.
- Ups, tiba-tiba Yamaha Soul GT keluaran tahun 2012 milik Agus mengalami gejala aneh. Kerusakan ini bukan hanya terjadi di Soul GT, namun skutik Yamaha lain dengan YMJET-FI seperti Mio J, Mio GT dan X-Ride juga berpotensi mengalami kerusakan yang sama. .
Spidometer Yamaha Mio J Ngadat, Ini Cek List-nya
Seperti dialami pada Yamaha Mio J milik Erick, yang mendapatkan kedipan atau kode 42. Kode MIL itu terlihat di spidometer dengan jumlah kedipan.Seperti dialami pada Yamaha Mio J milik Erick, yang mendapatkan kedipan atau kode 42. OTO-Teguh Spidometer Yamaha Mio J Ngadat, Ini Cek List-nya! "OTO-Teguh Spidometer Yamaha Mio J Ngadat, Ini Cek List-nya! “Memang betul, kabel spidometer Mio J terhubung ke Karena kode 42 itu merupakan sinyal dari speed sensor gak berfungsi dengan baik, maka sektor spidometer Mio J dibongkar.“Memang betul, kabel spidometer Mio J terhubung ke ECU , gunanya untuk memastikan kecepatan roda dan mesin tetap sama ketika dilaporkan ke ECU." .