
Vixion Pakai Kampas Kopling Gl. Nah salah satu yang bisa membuat tarikan yamaha New Vixion agan meningkat bisa menggunakan subtitusi komponen dari motor pabrikan sebelah. Apalagi kalau motor new vixion terasa kurang mantaf akselerasinya dibandingkan awal-awal membelinya, bisa saja hal itu disebabkan kanvas kopling yang aus atau juga per kopling yang melemah. Agar tarikannya kembali, bahkan melebihi standarannya, agan bisa menggunakan per kopling Honda Tiger dan untuk kanvas Koplingnya menggunakan Honda GL. Kisaran harga untuk per kopling tiger adalah Rp.10.000 sampai 14.000 an, sedangkan harga kanvas kopling GL ada di kisaran harga Rp.95.000 sampai 110.000 an. Kekurangannya, hanya ada pada handle kopling yang terasa makin keras, mungkin dikarenakan pegas kopling tiger yang keras, tapi kalau udah biasa gak bakalan berasa lagi kerasnya. .
Yamaha New V-Ixion Lightning Loyo? Ganti Sama Kampas Kopling

GridOto.com - Yamaha New V-Ixion Lightning memiliki ukuran velg dan ban yang lebih besar dari generasi sebelumnya. "Sebenarnya masalah Yamaha New V-Ixion Lightning ini cuma dua, di kampas kopling dan ukuran gear set," tambahnya. Soal urusan kampas kopling, Yamaha New V-Ixion Lightning dikeluhkan pengguna. Oleh sebab itu, Zainul memberikan beberapa pilihan kampas kopling supaya Yamaha New V-Ixion Lightning tetap enak buat tanjakan. "Uniknya, Yamaha New Vixion Lightning ini ukuran kampas kecil, jadi bisa substitusi dari keluarga Kawasaki seperti Kawasaki ZX130, Kawasaki AR125," ujarnya. .
Substitusi Kampas Kopling, Enggak Perlu Bingung Lagi!

“Bisa juga dikombinasi kampas kopling aftermarket khusus Tiger dengan kampas kopling ori Supra,” jelas Fahrul Roji dari Aji Motor.Tips ini juga tergolong hemat dana. Jadi, kalau kampas kopling aftermarket buat Tiger biasanya di bawah Rp 100 ribu juga dong.“Pemasangannya kampas kopling imitasi di bagian tengah dan diselingi kampas kopling Supra. Jadi, harga satu lembar kampas kopling V-Ixion, bisa dapat tiga lembar kampas kopling Scorpio tambah kembalian seribu perak. “Karena bentuknya sama, jadi tinggal masuk saja kampas kopling KLX ke rumah kopling Tiger.
Kayak pasang kampas orisinilnya,” buka Irfan Irawan dari Roby Steam.Soal kampas kopling, selain buat Honda Tiger dan Mega Pro, kampas ini juga bisa dipakai di Honda Grand. .
Per Kopling Tiger Bikin Akselerasi Yamaha New Vixion Lightning
/photo/2020/09/30/199654015.jpeg)
GridOto.com - Pakai per kopling keras pada motor sport atau motor bebek untuk digunakan harian punya untung dan rugi. Contohnya saat gunakan per kopling milik Honda Tiger di Yamaha New Vixion Lightning yang bikin tarikan bawah semakin responsif.
Hal itu disebabkan plat kopling semakin keras menekan sehingga gejala kehilangan traksi atau slip kopling bisa diminimalisir. "Karena per kopling menekan lebih keras, otomatis kampas kopling lebih cepat habis," buka Zainul Furqon, mekanik Banewmas Motor kepada GridOto.com. Isal/GridOto.com Perbandingkan per kopling Honda Tiger (kanan) dengan per kopling bawaan Yamaha New V-Ixion Lightning (kiri), enggak ada bedanya kan? .
Pasang Per Kopling Tiger di New Vixion Lightning , Biar Akselerasi

Halo agan-agan yang budiman, jumpa lagi di Kenthoet BoreUp , blog yg aktual, tajam dan sensual ini 😀 .. Oke kali ini ane, selaku penulis mau menulis sesuatu tentang motor ane NVL titanium gold.
^^kampas kopling yang masih layak pakai VS kampas kopling yang udah aus^^Kalo sudah, silahkan rakit kembali kampas kopling dan per kopling semuanya kebalikan dari proses pembongkaran tadi,terakhir jangan lupa isi lagi oli mesin nya. Oke sebagai gambaran estimasi biaya ganti per kopling dan kampas kopling NVL adalah :1.
Per kopling tiger 30ribu2. Kampas kopling Jupiter MX 24ribu/lembar atau kampas kopling GL 98ribu/set3. .
√ Efek dan Minus Kampas Kopling Honda GL di New Vixion

Dalam postingan kali ini saya ingin berbagi pengalaman mengenai kelemahan , minus atau bahkan efek dari pemasangan kampas kopling Honda GL di Yamaha New Vixion. Kebetulan disini saya pengguna NVL atau Vixion Lightning, si hitam keluaran tahun November 2013Seperti kita tahu, banyak sekali rider New Vixion yang mengganti kampas kopling pengganti dengan menggunakan Honda GL.
Ini khusus untuk NVL (New Vixion Lighting) ya, ga tau juga kalau untuk NVA (New Vixion Advance) atau bahlan OLD Vixion. Ok lanjut kembali lagi ke judul yang mau saya share, ternyata dibalik murah dan pnp nya kampas kopling Honda GL di New Vixion ini ada minus, efek, serta kelemahan yang saya rasakan setelahnya yakni tarikan kopling agak kasar tidak selembut kampas kopling bawaannya.
Kurang lebih seperti ini wrrrrr…..wrrrr…..wrrrrrMungkin itu saja kelemahan yang saya rasakan, dari segi responsive sih sama saja karena mungkin masih kampas kopling baru. .
Ganti Kampas Kopling Old Vixion Pakai Scorpio Z Jauh lebih Irit

Sebelumnya sudah pernah saya bahas subtitusi kampas kopling scorpio Z ke motor byson ‘klik disini’, sekarang gantian kopling old vixion bisa pakai scorpio z. Kalau kampas kopling scorpio z bisa langsung PNP ke byson untuk motor old vixion ada yang perlu diperhatikan agar tidak salah, monggo di simak.
Kampas kopling old vixion harga satu setnya dengan kode 3C1-WE63A-00 harganya 297ribu, jika pakai kampas kopling assy scorpio yang assy harganya 209ribu dan ditambah satu kampas kopling yang kecil kodenya 5BP-E6331-00 harganya 34ribu totalnya jadi 243ribu lebih irit 54ribu…lumayan kan…Lebih ngirit lagi kalau beli kampas kopling scorpio z yang ketengan cukup beli 4 pcs dengan kode 5BP-E6321-00 harganya 26ribu/pcs jadi totalnya hanya 104ribu ditambah kampas kopling yang kecil 5BP-E6331-00 harganya 34ribu total kalau beli ketengan cuma 168ribu dan ngirit 129ribu…weleh irit banget yo, bisa ngurangin harga sampai 129ribu. Lumayan tuch bisa buat nraktir saya, hehehehe…AdvertisementsBagikan ini: FacebookTwitterWhatsAppSkypeRedditTumblrMenyukai ini: Suka Memuat... .
Ganti kampas kopling new vixion dengan kampas kopling GL

Akhirnya saya browsing ke sana ke mari, dan pada akhirnya saya menemukan blog dari om ndeso94 tentang kampas kopling NVL(New Vixion Lightning) yang cepat habis/gosong, pertama sih kepengen ganti yang bener-bener asli untuk NVL tapi apa daya dengan harga kampas yang hampir 300rb akhirnya ane cari solusi lain supaya bisa ganti kampas kopling dengan harga yang murah, bersyukur banget ni ketemu dengan blog nya om ndeso94 tentang substitusi kampas NVL dengan kampas kopling punya GL dengan harga yang lebih terjangkau pastinya. Berbekal tekat yang kuat akhirnya pada tanggal 23/01/2016 ane putuskan untuk membeli kampas kopling GL di salah satu bengkel di jogja, Dengan harga 100rb rupiah akhirnya ane dapatkan tu kampas kopling GL, langsung sekalian ane ganti kampas kopling nya di bengkel itu juga1.1 fotonya nyomot dari punya om ndeso94Dari gambar 1.1 serial number untuk kampas kopling A*M bisa buat patokan kalo juragan bingung kampas kopling GL itu yang kayak apa, karna ane juga ga paham mesin gan makanya kemarin juga sempet bingung waktu yang punya toko nawarin beberapa kampas kopling yang beda merk, tapi kalo saran ane ambil yang A*M punya aja gan, lebih srek di hati hehehehehe. 1.2 proses ganti kampas koplingbegitu di buka mesinnya dan di keluarin kampas kopling nya, saya heran kampas kopling saya kok hangus semua ga seperti banyak kasus NVL yang biasanya cuma ada satu kampas kopling yang gosong, tapi gapapa itu menjelaskan kalo NVL ane mujur aja ga dapet kampas kopling abal-abal hehehehe. overall, memang dalam km 27.000-30.000 penggantian kampas kopling sangat disarankan untuk NVL ini, jangan lupa juga untuk gantik filter oli dan coolant. Biaya ganti kampas kopling NVLkampas kopling GL merk A*M Rp 100.000biaya pasang Rp 35.000*sayang empunya toko sama sekali ga kasih nota, jadi ane ga bisa kasih ss .
Kampas Kopling Yang Cocok Untuk New Vixion Lightning
Dilihat kasat mata, ulir per kopling Tiger memang lebih tebal dibandingkan milik Yamaha New V-ixion Lightning..Kampas Kopling Vixion Yang BagusKekurangannya, hanya ada pada handle kopling yang terasa makin keras, mungkin dikarenakan pegas kopling tiger yang keras, tapi kalau udah biasa gak bakalan berasa lagi kerasnya..Ternyata Jumlah Kampas Kopling NVA (New Vixion Advance) Hanya 4 BuahSalah satu penentu kemampuan transfer tenaga dari sistem kopling adalah besarnya gaya gesek antara kampas kopling dan plat kopling. Motor performa tinggi dikelas yang lebihb tinggi lagi, mungkin semakin banyak lagi kampas kopling (motogokil tidak tahu, karena tidak punya)..ganti kampas kopling vixion dengan kampas kopling yamaha Scorpioalasan yang paling utama adalah harga kampas kopling Yamaha vixion yang muahal.
permukaan kampas kopling yamaha vixion baru masih bertekstur serta kalau dipegang atau diraba, permukaan kampas kopling terasa kasar..Ganti Sama Kampas Kopling Ini Bila Yamaha New V-Ixion Lightning LoyoMOTOR Plus-online.com - Ukuran velg dan ban Yamaha New V-Ixion Lightning lebih besar dari generasi sebelumnya. Dari analisis saya sendiri ada beberapa kemungkinan mengapa yamaha menurunkan jumlah kampas kopling diantaranya bisa dilihat dibawah ini :Kualitas kampas kopling miliki yamaha new vixion advance lebih bagus dan lebih baik dibandingkan dengan kampas kopling punya NVL ( New vixion ligthning)Power Engine Motor Yamaha New vixion advance lebih kecil dibandingkan dengan yamaha new vixion lightning…Kampas Kopling New Vixion Lightning cepet aus… ????? Kurang lebih seperti ini wrrrrr…..wrrrr…..wrrrrrMungkin itu saja kelemahan yang saya rasakan, dari segi responsive sih sama saja karena mungkin masih kampas kopling baru..Daftar harga Kampas Kopling Daytona Vixion Bulan September 2021kampas per kopling daytona vixion new. .
Memperbaiki Akselerasi Vixion Dengan Mengganti Kampas Kopling

Cukup ganti kampas kopling Vixion yang ukurannya paling kecil (diameter lingkaran dalamnya) dengan kopling berukuran besar. Jadi, semua kampas kopling di rumah kopling Vixion kini menggunakan kampas besar semua.
Dulu NP sempat menggatikan kampas kopling standart si Vixion BH (Bayangan Hitam) dengan kampas kopling Scorpio merk Daytona. NP baru saat ganti kampas kopling beberapa hari yang lalu. Ternyata saat ganti kamkop dulu, mekaniknya tetap menyertakan kampas kopling kecil ori Vixion, makanya hentakannya kurang jos. .